Duta Utsmaniyah kepada Prancis (1534): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
memperbaiki terjemahan
k typo
Baris 1:
[[File:Yenieri-aturkishjanissary-gentilebellini.jpg|thumb|right|Duta Utsmaniyah terdiri atas para [[Yanisari]]. Dilukis oleh [[Gentile Bellini]].]]
'''Kunjungan duta Utsmaniyah ke Perancis''' terjadi pada [[1534]], dengan tujuan untuk mempersiapkan dan mengoordinasikan [[Persekutuan Perancis-Utsmaniyah|serangan Perancis-Utsmaniyah]] pada tahun berikutnya, 1535.<ref>Garnier, p.88</ref> Kunjungan ini dilakukan setelah [[Duta Utsmaniyah kepada Perancis (1533)|kunjungan duta Utsmaniyah ke Perancis pada 1533]] dan [[PenakulukanPenaklukan Tunis (1534)|penaklukan Tunis]] oleh [[Hayreddin Barbarossa]] pada 16 Agustus 1534, yang menandai penguatan posisi Utsmaniyah di Mediterania Barat.
 
== Kedatangan duta besar ==