Tutur Tinular (seri televisi 2011): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
BayuadityaRI (bicara | kontrib)
BayuadityaRI (bicara | kontrib)
Baris 76:
 
=== Sakawuni ===
Sakawuni ([[Shireen Sungkar]]) merupakan salah satu murid dari Kertajaya di Kadipaten Kediri. Kedatangannya di Singosari adalah ingin mengetahui perlawanan dari Manguntur dan Kurawan. Ia lantas bertemu dengan Arya Kamandanu ([[Rico Verald]]) dan menceritakan tentang perihal kedatangannya di Singosari. Malam hari itu membuat Arya Kamandanu dan Sakawuni hilang kesadaran sehingga mengakibatkan mereka melakukan hubungan intim.
 
Galuh Palastri ([[Rosnita Putri Permata]]) yang sedang berada di Kadipaten Tuban cemas terhadap Arya Kamandanu sehingga ia memutuskan untuk menemui Arya Kamandanu. Galuh Palastri pun sedih melihat hubungan mereka.
 
Sungguh malang nasib Sakawuni, setelah ia melahirkan Jambunada ia mendapat hukuman mati dari Kediri karena dituduh berkhianat. Sakawuni pun menitipkan Jambunada untuk diasuh oleh Arya Kamandanu dan Galuh Palastri.
 
== Pemain Pendukung ==