Trans Musi Jaya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
minor changes
Baris 1:
[[Berkas:Logo_transmusi.png|thumb|right|250px|Logo Trans Musi]]
'''Trans Musi''' adalah kendaraansistem transportasi berjenis [[Bus Rapid Transit|Bus Rapid Transit (BRT)]] di [[Kota Palembang]], [[Indonesia]]. Trans Musi dikelola oleh PT Sarana Pembangunan Palembang Jaya yang merupakan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) [[Kota Palembang]]. <ref>{{en}} [http://sp2j.co.id/]. ''PT SP2J''.</ref> Sistem transportasi transmusiTrans iniMusi menghubungkan moda transportasi lainnya berupa bandara, stasiun kereta api, terminal bus, dan terminal bus air.
 
Sistem pembayaran Trans Musi hanya menggunakan tiket dari kertas seharga Rp5.000,00 yang diberlakukan sejak Senin, 21 April 2014.