Ahas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 62:
:* Kata "''bin''" atau "putra dari" yang biasanya dipakai untuk menyebut seseorang dengan nama ayahnya, tidak dipakai dalam meterai ini. Ini bukan hal aneh untuk meterai mengingat tempat yang terbatas. Lagipula nama ayahnya ("Yehotam", yaitu [[Yotam]]) yang ditulis langsung di belakang nama "Ahas" sudah ditemukan di dokumen-dokukmen lain termasuk [[Alkitab]], sehingga tidak diragukan lagi.<ref name=deutsch/>
:* Nama "[[Yotam]]" ayah [[Ahas]] ini ditulis sebagai "''Yehotam''". Nama [[YHWH|"Yehowah" atau "Yahuweh"]] sering dipakai untuk nama orang Israel pada zaman itu baik sebagai akhiran ''-yo''/''-ya'' (YW) atau ''-yah''/''-yahu'' (YH) di bagian belakang suatu nama atau sebagai awalan, terutama di [[Kerajaan Israel Utara]] yang terdiri dari 10 suku Israel. Di [[Kerajaan Yehuda]] lebih sering dipakai awalan "''Yeho-''" (YHW) di bagian depan nama, atau "''-yahu''" (YHW) di bagian belakang. Nama [[Yotam]] muncul 19 kali dalam [[Alkitab Ibrani]], tetapi selalu dieja sebagai "Yo-tam", yang merupakan ciri [[Kerajaan Israel Utara]]. Baru dari meterai ini diketahui bahwa penulisan resmi sebenarnya adalah "Yehotam" sebagaimana ciri [[Kerajaan Yehuda]] (demikian pula "Ahas" ditulis "Yeho-ahas" dalam catatan [[Tiglat-Pileser III]]).<ref name=deutsch/>
* Saksi sejarah lain mengenai Ahas ditemukan dalam Catatan Tahunan raja [[Asyur]], [[Tiglat-Pileser III]] yang ditulis dengan huruf paku [[kuneiform]] pada [[abad ke-8 SM]]. Di dalam salah satu catatan, yaitu [[Tablet Nimrud K.3751]], disebutkan bahwa raja menerima upeti antara lain dari dari "''Ia-u'-ha-zi''" (''Yeho-Ahas''), raja Yehuda. Di catatan-catatan lain juga disebutkan upeti dari [[Menahem]], raja [[Kerajaan Israel Utara|Israel]], kemenangan atas raja [[Pekah]] dan pengangkatan [[Hosea (raja Israel)|Hosea]] sebagai raja Israel.<ref>{{cite book| author = Sol Scharfstein| title = Jewish History and You: From the Patriarchs to the Expulsion from Spain With Documents and Texts| url = http://books.google.com/?id=Xo6JSNb4kW8C&pg=PA46| date = 2000-01-01| publisher = KTAV Publishing House, Inc.| isbn = 978-0-88125-686-4| page = 46 }}</ref><ref>{{cite book| author = Edwin R. Thiele| title = The Mysterious Numbers of the Hebrew Kings| url = http://books.google.com/?id=Wx4GsZH3dzAC&pg=PA125| date = 1994-10-01| publisher = Kregel Academic| isbn = 978-0-8254-3825-7| page = 125 }}</ref> Nama "Yeho-ahas" adalah nama lengkap resmi Ahas yang mengandung tambahan nama Allah Israel "[[YHWH]]". Rupanya dalam urusan sehari-hari tidak dipakai oleh Ahas.
 
== Lihat pula ==
Baris 71:
** [[Yehu]]
** [[Yerobeam II]]
** [[Zakharia (raja Israel)|Zakharia]] bin [[Yerobeam II|Yerobeam]]
** [[Salum]]
** [[Menahem]]
** [[Pekahya]] bin [[Menahem]]
** [[Pekah]]
** [[Hosea (raja Israel)|Hosea]]
Baris 82:
** [[Hizkia]]
* [[Samaria]]
* [[Tablet Nimrud K.3751]]
* [[Tawarikh Nabonassar sampai Shamash-shum-ukin]]
* Bagian [[Alkitab]] yang berkaitan: [[2 Raja-raja 15]], [[2 Raja-raja 16]], [[2 Raja-raja 17]], [[2 Raja-raja 18]], [[2 Raja-raja 19]], [[2 Tawarikh 28]], [[2 Tawarikh 29]], [[Yesaya 7]] ([[Yesaya 7:14|ayat 7:14)]])
 
== Referensi ==