Idulfitri: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Turki: Rujukan idulfitri
→‎Eropa: Rujukan
Baris 190:
=== Eropa ===
{{unreferenced section|date=Mei 2015}}
Di [[Eropa]], perayaan Idulfitri tidak dilakukan dengan begitu semarak. Di [[Inggris]] misalnya, Idulfitri tidak diperingati sebagai hari libur nasional. Kaum muslimin di Inggris harus mencari informasi tentang hari Idulfitri. Biasanya, informasi ini didapat dari ''Islamic Centre'' terdekat atau dari milis [[Islam]]. Idulfitri dirayakan secara sederhana di Inggris. Khotbah disampaikan oleh imam masjid setempat, dilanjutkan dengan bersalam-salaman. Biasanya di satu kawasan di mana terdapat banyak kaum muslimin di sana, kantor-kantor dan beberapa sekolah di kawasan tersebut akan memberikan satu hari libur untuk kaum muslimin. Untuk menentukan hari Idulfitri sendiri, para [[ulama]] dan para ahli agama Islam sering mengadakan [[hisab dan rukyat]] untuk menentukan hari raya Idulfitri<ref>http://eprints.perbanas.ac.id/4153/7/Artikel%20Ilmiah.pdf</ref>.
 
==== Turki ====