Pelabuhan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 53:
Kata '''pelabuhan laut''' digunakan untuk pelabuhan yang menangani kapal-kapal laut. ''Pelabuhan perikanan'' adalah pelabuhan yang digunakan untuk berlabuhnya kapal-kapal penangkap ikan serta menjadi tempat distribusi maupun pasar ikan.
 
 
[[File:PELABUHAN PERIKANAN-TUBAN - panoramio.jpg|PELABUHAN_PERIKANAN-TUBAN_-_panoramio|jmpl|300px|kiri|Pelabuhan Perikanan Tuban]]
Klasifikasi pelabuhan perikanan ada 3, yaitu: Pelabuhan Perikanan Pantai, Pelabuhan Perikanan Nusantara, dan Pelabuhan Perikanan Samudera.