Commuter Line Dhoho, Penataran, dan Tumapel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Taaaks (bicara | kontrib)
Perubahan situs pranala (masih dari penulis yang sama, hanya link yang berbeda karena sebelumnya nonaktif permanen)
Taaaks (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 57:
Saat itu, perjalanan kereta api Rapih Dhoho dari Blitar membawa tiga kereta CL (layanan kelas III) yang ditarik oleh [[lokomotif C27]]/[[Lokomotif C28|C28]] sedangkan perjalanan dari Madiun membawa tiga kereta CL yang ditarik [[lokomotif D52]]. Kemudian kedua rangkaian digabung di Stasiun Kertosono dan melanjutkan perjalanan ke Surabaya dengan lokomotif D52.
 
Namun, perjalanan kereta api Rapih Dhoho dari Kertosono menuju Madiun dihentikan pada tahun 1972 diduga karena tingkat keterisian penumpang yang rendah sehingga kereta api Rapih Dhoho hanya melayani lintas Surabaya–Blitar hingga saat ini.<ref name=":0">{{Cite web|title=Sejarah KA Lokal Jalur Kantong|url=https://roda-sayap.com/sejarah-ka-lokal-jalur-kantong/|website=Roda Sayap|language=|access-date=2020-02-10}}{{Pranala mati|date=Desember 2022|bot=InternetArchiveBot|fix-attempted=yes}}</ref>
 
=== Kereta api Penataran ===