Park Chung Hee: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 205:
=== Tahun-tahun Terakhir Kepresidenan ===
[[File:박정희 대통령 김영삼 신민당 총재 접견.jpg|thumb|Park bersama calon Presiden [[Kim Young-sam]], tahun 1975]]
Saat di penghujung kepresidenannya, Park menyadari masyarakat tidak puas dengan pemerintah.<ref name=":0">{{cite web|last=조선일보|date=August 21, 2020|title=[박정희의 생애] "내 무덤에 침을 뱉어라!".....(9)|url=https://www.chosun.com/site/data/html_dir/1997/10/27/1997102770182.html|access-date=January 13, 2022|website=조선일보|language=ko}}</ref>
Meskipun demikian, otokrasinya menjadi semakin terbuka pada periode ini.
 
====Militer====
Sebagai presiden, Park berusaha memperkuat militer. Ia sering mengatakan bahwa jika suatu negara merdeka tidak dapat melindungi diri dengan militernya, maka negara tersebut bukanlah negara merdeka. Park memerintahkan pengembangan rudal untuk menyerang Pyongyang. Karena kurangnya pengetahuan teknis, para insinyur Korea harus melakukan perjalanan ke Amerika Serikat untuk belajar cara memproduksi rudal. Setelah melalui pengembangan yang melelahkan, pada tanggal 26 September 1978, Nike Hercules Korea-1 berhasil diluncurkan untuk pertama kalinya. Namun pengembangan rudal dihentikan ketika [[Chun Doo-hwan]] memerintah.<ref>{{cite web|date=November 13, 1997|title=[실록 박정희시대]33.국산 미사일 개발|url=https://www.joongang.co.kr/article/3553144|access-date=January 14, 2022|website=중앙일보|language=ko}}</ref> Park juga mencoba mengembangkan program senjata nuklir buatannya sendiri, dengan mengumumkan bahwa program tersebut akan dibuat pada tahun 1983. Hal ini tidak pernah berkembang setelah kematian Park pada tahun 1979.<ref>{{cite web|last=Jeong|first=Sora|date=February 5, 2015|title=박정희 "우리도 핵개발, 88%완료"… 지금은?|url=https://news.mt.co.kr/mtview.php?no=2013020509261880069|access-date=January 14, 2022|website=Money Today|language=ko}}</ref>
 
== Lihat pula ==