His Dark Materials: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k Perubahan kosmetik
Kim Nansa (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru Disarankan: tambahkan pranala
 
Baris 11:
|media_type = Cetak
}}
'''''His Dark Materials''''' adalah [[trilogi]] novel fantasi karya pengarang [[Inggris]] [[Phillip Pullman]], dimulai dari '''''Northern Lights''''' (1995 - diganti dengan [[The Golden Compass]] dalam edisi [[Amerika Utara]]), [[The Subtle Knife]] (1997), dan [[The Amber Spyglass]] (2000).
 
Di Indonesia, ketiga buku ini diterjemahkan sebagai [[Kompas Emas]] (November 2006), [[Pisau Gaib]] (Januari 2007), dan [[Teropong Cahaya]] (Februari 2007) oleh penerbit PT [[Gramedia Pustaka Utama]].
 
== Lokasi cerita ==
Baris 33:
{{utama|Pisau Gaib}}
 
[[Will Parry]], bocah dari dunia kita yang berumur dua belas tahun, menemukan sebuah pintu menuju dunia [[Cittàgazze]], dunia lain yang terkesan religius, setelah membunuh seorang pria demi melindungi ibunya, pengidap [[Skizofrenia]]. Di dunia tersebut ia bertemu dengan Lyra dan Pantalaimon, dan bersama-sama mereka menguak keberadaan instrumen berusia 300 th yang bisa membuka pintu menuju dunia-dunia, yaitu Pisau Gaib. Sewaktu mereka pergi ke Torre Degli Angeli untuk mengambil Pisau Gaib, tanpa sengaja Will menjadi sang Pembawa Pisau. Pisau Gaib diduga menjadi penyebab datangnya para [[Spectre (film 2015)|Spectre]], hantu pelahap jiwa orang dewasa. Suatu hari Lyra dan Will bertemu dengan para Penyihir dari dunia Lyra, dipimpin oleh Serafina Pekkala dan ratu Latvia, Ruta Skadi. Saat mereka melanjutkan perjalanan, Will bertemu ayahnya yang hilang, [[John Parry]], yang ternyata terjebak di dunia Lyra dan dikenal sebagai [[John Parry|Stanislaus Grumman]], hanya untuk melihatnya dibunuh. Will lalu belajar bahwa klan Penyihir telah diserang Spectre, dan mengetahui bahwa Lyra diculik ibunya, [[Marisa Coulter|Mrs. Coulter]], agen Magisterium yang menyadari bahwa Lyra diramalkan sebagai [[Hawa]] yang baru. Ditemani oleh dua orang [[Malaikat]], Will melanjutkan perjalanan ke dunia lain demi menyelamatkan Lyra dan menyerahkan pisau gaib pada ayah Lyra, Lord Asriel, demi menghancurkan [[Otoritas (His Dark Materials|Otoritas]], [[Tuhan]].
 
=== Teropong Cahaya ===