Vitamin A: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
[[Berkas:Retinol structure.svg|thumb|300px|Struktur retinol, bentuk asupan vitamin A yang paling umum]]
'''Vitamin A''' merupakan salah satu jenis vitamin larut dalam [[lemak]] yang berperan penting dalam pembentukan sistem penglihatan yang baik.<ref name=vita>[http://www.vitamins-supplements.org/vitamin-A.php. Vitamins & Health Supplements Guide.] 2006. Diakses pada 5 Mei 2010.</ref> Terdapat beberapa senyawa yang digolongkan ke dalam kelompok vitamin A, antara lain [[retinol]], [[retinil palmitat]], dan [[retinil asetat]].<ref name=vita></ref> Akan tetapi, istilah vitamin A seringkali merujuk pada senyawa retinol dibandingkan dengan senyawa lain karena senyawa inilah yang paling banyak berperan aktif di dalam tubuh.<ref name=vita></ref> Vitamin A banyak ditemukan pada [[wortel]], [[minyak ikan]], [[susu]], [[keju]], dan [[hati]].<ref
== Vitamin A bagi kesehatan tubuh ==
|