Masalah Monty Hall: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rotlink (bicara | kontrib)
k fixing dead links
JThorneBOT (bicara | kontrib)
clean up, removed: {{Link FA|de}}
Baris 14:
 
== Masalah ==
Steve Selvin menulis sebuah surat kepada majalah ''[[The American Statistician]]'' pada tahun 1975 yang menanyakan masalah yang berdasarkan pada acara permainan ''[[Let's Make a Deal]]'' ([[#refSelvin1975a|Selvin 1975a]]). Dalam surat tersebut, ia menamakannya "Masalah Monty Hall" ([[#refSelvin1975b|Selvin 1975b]]). Masalah ini secara matematika sama dengan ([[#refMorganetal1991|Morgan et al., 1991]]) [[Masalah Tiga Tahanan]] yang dideskripsikan pada kolom Permainan Matematika (''Mathematical Games'') [[Martin Gardner]] di majalah ''[[Scientific American]]'' pada tahun 1959 ([[#refGardner1959|Gardner 1959]]).
 
{{Cquote|Suppose you're on a game show, and you're given the choice of three doors: Behind one door is a car; behind the others, goats. You pick a door, say No. 1, and the host, who knows what's behind the doors, opens another door, say No. 3, which has a goat. He then says to you, "Do you want to pick door No. 2?" Is it to your advantage to switch your choice? ([[#refWhitaker1990|Whitaker 1990]])}}
Baris 67:
Penalaran di atas berlaku untuk semua kondisi tanpa perlu kita tahu pembuka acara akan membuka pintu yang mana ([[#refMorganetal1991|Morgan dkk. 1991]]). Hal ini berarti jika banyak pemain secara acak memilih untuk mengalihkan pilihan atau tetap pada pilihan semula, maka 1/3 dari mereka yang memilih untuk tetap pada pilihan semula dan 2/3 dari mereka yang memilih untuk mengalihkan pilihan akan memenangkan mobil tersebut. Hasil ini telah diverifikasi secara eksperimen dengan menggunakan komputer dan teknik-teknik simulasi lainnya. (Lihat pula bagian [[#Simulasi|Simulasi]] di bawah).
 
[[Berkas:Monty tree door1_Indodoor1 Indo.svg|center|thumb|350px|Diagram pohon yang menjelaskan probabilitas dari setiap kemungkinan jika pada awalnya pemain memilih Pintu 1.]]
 
== Sumber kerancuan ==
Ketika masalah Monty Hall ini pertama kali dipaparkan, mayoritas orang akan berasumsi bahwa setiap pintu memiliki probabilitas yang sama dan berkesimpulan bahwa mengalihkan pilihan tidak akan ada bedanya ([[#refMueserandGranberg1999|Mueser and Granberg, 1999]]). Dari 228 responden pada sebuah kajian, hanya 13% yang memilih untuk mengalihkan pilihan ([[#refGranbergandBrown1995|Granberg and Brown, 1995:713]]). Dalam bukunya, Kekuatan Berpikir [[Secara Logika]] (''The Power of Logical Thinking''), vos Savant ([[#refvosSavant1996|1996:15]]) mengutip perkataan psikolog kognitif Massimo Piattelli-Palmarini, "... tidak ada teka-teki statistik lain yang begitu membodohi semua orang di setiap waktu" dan "[menyadari] bahwa bahkan fisikawan penerima hadiah Nobel pun secara sistematis memberikan jawaban yang salah, dan mereka ''bersikeras'' pada jawaban mereka yang salah itu, serta bersedia untuk mencacimaki siapapun yang memberikan jawaban yang benar."
 
Kebanyakan pernyataan masalah ini, terutama yang terdapat pada ''Majalah Parade'' tidak mengikuti peraturan acara kuis TV yang sebenarnya, dan tidak menjelaskan tingkah laku pembawa acara dan lokasi mobil yang acak secara jelas ([[#refGranbergandBrown1995|Granberg and Brown, 1995:712]]). Krauss dan Wang ([[#refKraussandWang2003|2003:10]]) memberikan konjektur bahwa orang akan membuat asumsi standar bahkan jika tidak diberitahukan secara eksplisit. Walaupun ketidakjelasan pernyataan ini merupakan masalah yang sangat signifikan dalam matematika, bahkan ketika kita mengatasi faktor-faktor ketidakjelasan ini hampir semua orang masih tetap berpikir bahwa masing-masing pintu yang tidak terbuka akan memiliki probabilitas yang sama dan berkesimpulan bahwa mengalihkan pilihan tidak ada bedanya. ([[#refMueserandGranberg1999|Mueser and Granberg, 1999]]). Asumsi "probabilitas sama" ini berakar kuat pada intuisi seseorang ([[#refFalk1992|Falk 1992:202]]). Kebanyakan orang memiliki kecenderungan yang kuat untuk berpikir bahwa probabilitas akan terdistribusi secara seimbang di setiap anu (unknown) yang tersedia, baik itu benar maupun tidak. ([[#refFoxandLevav2004|Fox and Levav, 2004:637]]).
Baris 88:
 
::{| class="wikitable"
! Pemain </br />memilih!! Pembawa acara </br />menampakkan !! Pintu ke-3 </br />terdapat
|-
| Kambing A || Mobil || Kambing B
Baris 105:
Dalam dua kasus pertama, pembawa acara menampakkan mobil. Namun seperti yang telah dinyatakan dalam masalah awal, pembawa acara pasti akan menampakkan kambing, sehingga:
::{| class="wikitable"
! Pemain </br />memilih!! Pembawa acara </br />menampakkan !! Pintu ke-3 </br />terdapat
|-
| Kambing A|| Kambing B || <span style="border:1px solid gray;">Mobil</span>
Baris 216:
* [[Masalah Tiga Tahanan]]
* [[Masalah dua amplop]]
 
 
== Referensi ==
Baris 288 ⟶ 287:
 
[[Kategori:Masalah Matematika]]
 
{{Link FA|de}}