Merpati Putih: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Koreanjason (bicara | kontrib)
hapus gambar tanpa lisensi
Baris 1:
[[Gambar:Mp_logo.jpg|thumb|right|150px|Logo Perguruan [[Pencak Silat]] Beladiri Tangan Kosong Merpati Putih]]
'''Merpati Putih''' ('''MP''') merupakan salah satu perguruan [[pencak silat]] [[bela diri Tangan Kosong]] (PPS Betako) dan merupakan salah satu aset [[budaya]] bangsa, mulai terbentuk aliran jenis beladiri ini pada sekitar tahun [[1550]]-an dan perlu dilestarikan serta dikembangkan selaras dengan perkembangan dan kemajuan ilmu pengetahuan serta teknologi dewasa ini. Saat ini MP merupakan salah satu anggota [[Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia]] (IPSI) dan ''Martial Arts Federation For World Peace'' (MAFWP) serta [[Persekutuan Pencak Silat Antar Bangsa]] atau [[PERSILAT]] (''International Pencak Silat Federation'').
 
Baris 9 ⟶ 8:
 
==Sejarah==
[[Gambar:Mas_pung.jpg|thumb|left|170px|Guru Besar PPS Betako Merpati Putih, Purwoto Hadi Purnomo (Grat XI)]]
[[Merpati]] putih (MP) merupakan [[warisan]] [[budaya]] peninggalan [[nenek moyang]] [[Indonesia]] yang pada awalnya merupakan ilmu keluarga [[Keraton]] yang diwariskan secara turun menurun, yang pada akhirnya atas [[wasiat]] Sang [[Guru]] ilmu Merpati Putih diperkenankan dan disebarluaskan dengan maksud untuk ditumbuhkembangkan agar berguna bagi negara.
 
Baris 21 ⟶ 19:
 
PPS Betako [[Merpati]] Putih berasal dari [[seni]] [[beladiri]] [[keraton]]. Termasuk diantaranya adalah [[Pangeran Diponegoro]].
 
[[Gambar:Mas_budi.jpg|thumb|170px|Guru Besar PPS Betako Merpati Putih, Budi Hadi Purnomo (Grat XI), adik kandung Mas Pung]]
[[Gambar:Mptutupmata.jpg|thumb|170px|menyetir mobil dari [[Bogor]] ke [[Jakarta]] dengan mata tertutup]]
[[Gambar:Mpmuri.jpg|thumb|170px|Penghargaan Musium Rekor Indonesia kepada PPS Betako Merpati Putih, menyetir mobil terjauh [[Jakarta]] - [[Bogor]] dengan tutup mata, diserahkan oleh Ketua MURI dan diterima langsung oleh Mas Eddie Pasar]]
 
Berikut Silsilah Turunan aliran PPS Betako Merpati Putih:
Baris 51 ⟶ 45:
 
== Beladiri Tangan Kosong (Betako)==
[[Gambar:Mp-usa.jpg|thumb|left|200px|Kakak beradik warga asing [[Amerika]] yang menjadi anggota pertama dan akhirnya menjadi [[Guru]] pertama, saat Tingkatan Balik-II mereka sedang mendemonstrasikan gerakan ''Sapuan Bawah - Tangkisan Atas'' (Nate. Z) melawan ''Tendangan Samping'' (Mike. Z)]]
Latihan Merpati Putih mementingkan aspek [[beladiri]] tanpa senjata/tangan kosong. Bagian-bagian tubuh manusia dapat digunakan sebagai senjata yang tak kalah ampuhnya dengan senjata sesungguhnya. Tetapi walaupun begitu pada anggota Merpati Putih secara [[ekstra kurikuler]] (bukan kurikulum latihan) diperkenalkan senjata, sifat dan karakteristik senjata, cara menghadapi dan sebagainya.
 
Baris 58 ⟶ 51:
 
==Jurus dan Tenaga Dalam==
[[Gambar:Mp-blind.jpg|thumb|right|200px|Seorang anggota dengan baju tradisional [[Jawa]] sedang memperagakan kemampuan mengenali warna dengan teknik getaran secara tutup mata]]
Merpati Putih menggunakan [[tenaga dalam]] asli manusia, dengan permainan napas. Pada orang biasa, tenaga asli tersebut dapat dilihat dan digunakan hanya pada saat orang bersangkutan dalam kondisi terdesak saja. Misal: melompat pagar saat anjing mengejarnya di jalan yang buntu. Dalam keadaan kembali normal / tidak terdesak, orang tersebut serasa tidak percaya telah melompati pagar yang tinggi tersebut. Maka di dalam [[Pencak Silat]] ini, bagaimana menggunakan tenaga ekstra asli manusia tersebut pada saat normal, kapanpun dan dimanapun.
Pada orang yang terdesak, [[paru-paru]] menghasilkan [[zat]] yang bernama ''Adrenalin Tripospate'' (A.T.P). Maka dengan bantuan permainan nafas, tenaga tersembunyi manusia itu dapat diperoleh dan dikumpulkan di dalam tubuh. Ada beberapa Jurus Pernapasan di dalam [[Pencak Silat]] ini diantaranya Pernapasan Pembinaan dan Pernapasan Pengolahan. Juga Ada beberapa [[Teknik]] Jurus diantaranya adalah Rangkaian Gerakan Terikat ([[RGT]]) dan Rangkaian Gerakan Bebas ([[RGB]]) Selain itu juga ada beberapa [[Teknik]] Langkah dan Gerak, diantaranya adalah Langkah Praktis dan Gerak Praktis.
 
[[Gambar:Mp-pompa-kaki.jpg|thumb|left|200px|Mike. Z asal [[Amerika]] sedang berdemonstrasi mematahkan dua buah gagang besi pompa dragon dengan kaki belakang]]
Selain dari Diri Sendiri (energi [[badan]]), pengambilan [[energi]] getaran di Pencak Silat Merpati Putih ini dapat pula diambil dari alam seperti dari [[Bumi]] (energi [[tanah]] juga [[pohon]] yang berusia amat tua), atau bahkan energi dari [[Angkasa]] (energi [[bintang]], [[matahari]] ataupun [[bulan]].
 
Baris 68 ⟶ 59:
 
==Tingkatan dan Latihan==
[[Gambar:Mp-pembinaan2.jpg|thumb|right|200px|''Nafas Pembinaan Bentuk I'' (Nafas Garuda) di salah satu Kelompok Latihan (Kolat)]]
Ada dua belas tingkatan di dalam PPS Betako Merpati Putih ini. Tingkatan-tingkatan dalam PPS Betako Merpati Putih dimulai dengan:
* '''Tingkat Dasar I''', tingkatan pertama masih berstatus calon anggota, walaupun telah berseragam baju atau kaos berwarna putih, celana hitam, kerah baju merah dengan label nama diri di dada namun sabuk masih putih polos.
* '''Tingkat Dasar II''', tingkatan kedua dan seterusnya telah memakai seragam anggota tanpa nama diri dengan lambang [[IPSI]] dan lambang Merpati Putih di dada serta bersabuk merah polos.
* '''Tingkat Balik I''', sabuk merah (tanpa strip) dengan lambang Merpati Putih di salah satu ujungnya.
[[Gambar:mp-pembinaan3.jpg|thumb|right|200px|''Nafas Pembinaan Bentuk II'' (Nafas Dorong Tarik) di salah satu Kelompok Latihan (Kolat)]]
* '''Tingkat Balik II''', sabuk merah dengan lambang Merpati Putih dan berstrip [[merah]] di salah satu ujungnya.
* '''Tingkat Kombinasi I''', sabuk merah dengan lambang Merpati Putih dan berstrip [[jingga]] di salah satu ujungnya.
Baris 79 ⟶ 68:
* '''Tingkat Khusus I''' (Khusus Tangan), sabuk merah dengan lambang Merpati Putih dan berstrip [[hijau]] di salah satu ujungnya.
* '''Tingkat Khusus II''' (Khusus Badan), sabuk merah dengan lambang Merpati Putih dan berstrip [[biru]] di salah satu ujungnya.
[[Gambar:Mp-pembinaan.jpg|thumb|right|200px|''Napas Pembinaan Bentuk III'' (Nafas Dorong-Tarik Kombinasi) di salah satu Kelompok Latihan (Kolat)]]
* '''Tingkat Khusus III''' (Khusus Kaki), sabuk merah dengan lambang Merpati Putih dan berstrip [[nila]] di salah satu ujungnya.
* '''Tingkat Penyegaran''', sabuk merah dengan lambang Merpati Putih dan berstrip [[ungu]] di salah satu ujungnya.
Baris 85 ⟶ 73:
* '''Tingkat Inti II''', sabuk merah dengan lambang Merpati Putih dan berstrip [[putih]] dua [[buah]] di salah satu ujungnya.
 
[[Gambar:Mp-tangkisan-nate.jpg|thumb|right|170px|Nate. Z asal [[Amerika]] memperagakan ''Tangkisan Atas'']]
Para anggota berlatih paling tidak dua kali dalam seminggu di suatu Kelompok Latihan atau biasa disebut Kolat. Setiap kali latihan memakan waktu sekitar kurang-lebih dua jam. Pada tiap [[tahun]], yaitu tepatnya setiap [[Tahun Baru]] [[1]] [[Suro]] atau [[1 Muharam]], seluruh anggota dari [[Sabang]] sampai [[Merauke]] diperbolehkan mengikuti dan berkumpul bersama-sama anggota lainnya di [[Yogyakarta]], tepatnya di pantai [[Parang Kusumo]] untuk latihan bersama dari semua Tingkatan. Juga diadakan [[Napak Tilas]] di daerah [[Bukit Manoreh]]. Acara ini sudah merupakan tradisi di dalam perguruan pencak silat ini yang berguna untuk mengetahui dan dapat bertukar pikiran antar anggota satu dengan anggota lainnya.
 
[[Gambar:Mp-latihan.jpg|thumb|right|200px|Salah satu Kelompok Latihan (Kolat) di [[Amerika]] sedang mempelajari gerakan ''Tebangan Datar'']]
 
==Pranala luar==