Bambang Marsono: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Trirasdityo (bicara | kontrib)
Trirasdityo (bicara | kontrib)
Baris 9:
Karir Bambang Marsono dimulai sebagai guru bahasa Inggris SMA dari tahun 1964-1968. Sejak lulus, baliau bekerja sebagai copywriter, produse film dan radio, traffic controller dan account executive untuk [[Lintas]] International Advertising Service, dan sebagai copywriter paruh waktu untuk [[Matari]] Advertising, dari tahun 1969-1973. Pada tahun 1970, beliau menjadi entepreneur dengan membangun kursus bahasa Inggris; [[Oxford Course Indonesia]]. Di tahun 1993, beliau diangkat menjadi visiting Professor of International Management untuk [[Hogeschool van Utrecht]]. Pada tahun 2007, Beliau mendapatkan gelar Professor Pendidikan dari Departemen Pendidikan & Kebudayaan Republik Indonesia.
 
Bambang Marsono juga adalah pencetus dari [[STIE Trianandra]], Prawira Martha Academy of foreign language, [[Universitas Satyagama]], LPG Prawira Martha, SMA-SMK Parwira Martha, [[IABA]], dan [[Asosiasi Doktor Pendidikan Indonesia]] (ADPI).
 
== Buku-buku ==