Museum Getty: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 15 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q731126
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:20041216getty06pano.jpg|thumb|right|300px|Museum Getty]]
 
'''Museum Getty''' ({{lang-en|Getty Center}})''' di [[Los Angeles]] [[California]], [[Amerika Serikat]], adalah rumah dari '''Museum J. Paul Getty''' sekaligus menjadi pusat penelitian dan institusi konservasi. Museum ini dibuka pada [[16 Desember]] [[1997]].
 
Arsitektur "The Getty Center" yang dirancang oleh arsitek [[Richard Meier]], merupakan museum utama dari J. Paul Getty Trust. Disainnya memiliki pengaruh [[feng shui]]. Bangunan ini memiliki ruang parkir bawah tanah bertingkat tujuh dengan lebih dari 2.000 tempat parkir.
Baris 7:
Koleksi yang dimiliki museum ini terdiri dari hasil seni pahatan, lukisan Eropa, sketsa, manuskrip, patung dan fotografi. [[J. Paul Getty]] membuka museum ini untuk pertama kalinya pada tahun [[1974]]. Tahun [[1997]] museum dipindahkan ke lokasinya yang sekarang di [[Brentwood, California|Brentwood]]. Museum ini juga memiliki beberapa koleksi [[lukisan]] terkenal seperti [[Irises]] karya [[Vincent Van Gogh]] dan [[King of France and Navarre]] karya [[Hyacinthe Rigaud]].
 
<gallery mode=packed heights=180px>
Berkas:Getty Center.jpg|"The Getty Center" dilihat dari bukit di Bel-Air, Los Angeles, California
Berkas:20031125getty06pano.jpg|Sebuah taman