Hadis Daif: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Hadis lemah''' atau '''Hadits Dha'if''' ({{lang-ar|حديث ضعيف}}) adalah kategori hadis yang tidak dapat dinyatakan kebenarannya secara pasti berasal dari perkataan atau perbuatan Nabi {{saw}}.Hadist Dhaif berbeda dengan Hadist palsu karena Hadist lemah ketika ada kaidah yang tidak dipenuhi. Ulama berbeda pendapat tentang kebolehan Hadist Dhaif dijadikan sandaran hukum. Imam An-Nawawi rahimahullah dalam muqaddimah hadits arba`innya mengungkapkan kebolehan Hadist Dhaif dalam keutamaan amal-amal. Begitu juga dengan Ibnu Hajar Al-Asqalaani dalam kitab Syarah Al-Nukhbah. Sementara golongan lain terutama kaum salafi wahabi mengharamkan sama sekali.
 
== Definisi ==