Final Destination (film): Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
Baris 55:
Urutan di mana mereka sebenarnya akan mati berbeda karena ada beberapa yang diselamatkan dan berpindah menjadi urutan terakhir. Dalam banyak kejadian, pantulan kegelapan dapat terlihat, yang pada umumnya menandakan bahwa Kematian itu dekat.
'''Tod Waggner:''' Tewas karena '''[[Pencekikan|tercekik]]'''.
Tod pergi ke kamar mandi, dan tiba-tiba pintu menutup dengan sendirinya, seolah-oleh Kematian ingin memperkecil gangguan. Air bocor dari toilet dan ketika Tod menjangkau pakaian pada kawat jemuran, dia terpeleset air itu dan jatuh mengenai kawat. Kekuatan jatuhnya menyebabkan kawat itu menjerat ketat lehernya dan dia terjatuh masuk ke bak mandi, dan menumpahkan botol dan sampo di sekitar bak. Kawat menjeratnya, pembuluh darah pada matanya pecah dan dia tergelincir pada isi tumpahan di bak itu. Karena dia tidak dapat berdiri, dia melihat sebuah gunting dan berusaha menjangkaunya untuk memotong kawat itu. Dia gagal melakukannya sebelum kehabisan oksigen yang menyebabkan dia tewas. Air kemudian kembali ke toilet seolah-olah tidak pernah terjadi apa-apa. Ayahnya percaya bahwa dia bunuh diri dan menyalahkan Alex karena telah membuat Tod merasa bersalah. Kejadian itu adalah yang pertama dan hanya menunggu waktu bahwa "Kematian" terlihat sebagai suatu kekuatan yang kejam.
Baris 66:
* Ketika dua orang wanita meminta Alex bertukar tempat duduk dengan mereka, Tod membuat beberapa bahasa isyarat untuk mengatakan tidak, dengan sesuatu yang adalah dia menggantung dirinya.
'''Terry Chaney:''' Tewas karena '''[[Luka pukulan benda tumpul|tertabrak]]'''.
Carter sedang berdebat dengan Alex di luar suatu coffee shop, dan Terry menjadi marah dan menjelaskan kepindahannya dan telah sembuh dari trauma kecelakaan pesawat. Dia mundur ke jalan ketika dia berkata dan memberitahu Carter untuk 'persetan dengan kematian'. Dan tiba-tiba sebuah bus memabraknya dengan kecepatan tinggi, memercikkan darah dimana-mana.
Baris 74:
* Kebenaran tentang pesawat yang akan meledak setelah penglihatan kedua, poster sebuah bis akan tampak terlihat di belakang Terry.
'''Ms. Valerie Lewton:''' Tewas karena '''[[Luka penetrasi|tertusuk]]''', '''kehabisan darah''', dan '''[[Pembakaran|terbakar]]'''
M. Lewton berada di dalam rumahnya sedang menuangkan teh panas ke dalam cangkir. Dia melihat ada logo sekolah pada cangkir itu dan, berpikir tentang ledakan pesawat, yang telah berlalu. Dia kemudian menuangkan vodka dingin ke dalam cangkir, daripada mengganti teh. Perubahan temperatur yang mendadak menyebabkan cangkir retak, namun ia tidak tahu. Dia berjalan dari dapur dengan cangkir menetes ke dimana komputernya berada. Ketika dia berdiri di komputernya, cairan menetes ke dalam komputer, menyebabkan percikan dan asap. Ketika dia memeriksa komputer, tiba-tiba monitor komputer meledak, menyebabkan gelas kaca terpental dan menusuk lehernya. Dia segera menariknya ke luar, menyebabkan pendarahan bertambah buruk. Dia tersandung-sandung ketika menuju dapur, diikuti api kecil yang menyala dari bekas tumpahan vodka. Vodka botol di dapur meledak, membenturkannya dengan keras ke lantai. Meski masih berlumuran darah, dia berusaha menjangkau handuk di atas meja, tidak tahu bahwa benda itu membawa tempat pisau. Dia menarik handuk dan suatu pisau besar menusuk dadanya. Alex masuk dengan tiba-tiba (setelah mengetahui dia giliran berikutnya), melihatnya berada di dalam dapur dan berusaha untuk membantu. Kompor meledak dengan tiba-tiba, menjatuhkan kursi didekatnya ke M. Lewton dan mendorong pisau menusuk lebih dalam. Alex tidak mampu menyelamatkannya dan berlari ke luar dari rumah; beberapa detik kemudian, seluruhan bagian rumah meledak dan terbakar.
Baris 84:
* Ketika Alex sedang menyaksikan TV, program tentang kompor gas bocor sedang disiarkan, menggambarkan pada letusan yang menghancurkan rumah Ms. Lewton.
'''Billy Hitchcock:''' Tewas karena '''[[Pemenggalan|terpenggal]]'''
Setelah Alex berhasil mengeluarkan Carter dari mobil yang mogok pada lintasan kereta sesaat sebelum tertabrak kereta, sekelompok orang berdiam diri di dekat lintasan yang dilalui kereta. Potongan metal dari mobil terhempas oleh kecepatan kereta yang tinggi dan memenggal kepala Billy.
|