NAMRU-2: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-diantara +di antara , -Diantara +Di antara)
Baca bagian yang paling bawah.
Tag: VisualEditor menghilangkan referensi [ * ]
Baris 27:
'''''Naval Medical Research Unit Two''''' (bahasa Indonesia: '''Unit Riset Medis Angkatan Laut Dua''') disingkat sebagai '''NAMRU-2''' adalah laboratorium riset [[biomedis]] milik [[Angkatan Laut Amerika Serikat]] yang didirikan dengan tujuan untuk mempelajari [[penyakit menular|penyakit-penyakit menular]] yang memiliki potensi penting dari sudut pandang pertahanan di [[Asia]].<ref name=Pacific>{{en}} [http://www.med.navy.mil/sites/namru2pacific/Pages/default.aspx U.S. Naval Medical Research Unit No. 2, Phnom Penh Website]. <small>Di akses 29 Juni 2013</small> </ref> NAMRU-2 secara resmi terdaftar dibawah komando [[Pusat Riset Medis Angkatan Laut A.S.]] (''Naval Medical Research Center'') yang berlokasi di [[Silver Spring]], [[Maryland]], A.S. dan diperhitungkan sebagai pusat jaringan laboratorium laboratorium yang terdapat di berbagai lokasi di dunia <ref name="NMRC"> {{en}} [http://www.med.navy.mil/sites/nmrc/Pages/namru_2.htm# Naval Medical Research Unit 2 (NAMRU-2) Pacific Website]. <small>Diakses [http://www.flutrackers.com/forum/showthread.php?p=151498 29 Juni 2013]</small> </ref>
 
NAMRU-2 beroperasi di beberapa negara di [[Asia Tenggara]], termasuk [[Vietnam]], [[Laos]], [[Singapura]], [[Filipina]], [[Thailand]], Jakarta dan [[Kamboja]].<ref name="NMRC" /> Di [[Phnom Penh]], Kamboja, NAMRU-2 dibuka, dilengkapi, dan dioperasikan sebagai laboratorium satelit untuk melakukan riset kemungkinan wabah penyakit-penyakit menular dalam cakupan regional dengan dukungan dari kantor Kerjasama Pertahanan [[Kedutaan Besar Singapura]].<ref name="NMRC" /> <ref name="Pacific" /> Sementara lokasi laboratorium lainnya termasuk [[Peru]], [[Kenya]], dan [[Mesir]].<ref name=Age>{{en}} [http://www.theage.com.au/articles/2008/04/25/1208743252040.html The Age Australia: Indonesian fears over US Navy laboratory] <small>Published April 26, 2008</small></ref>
 
Sementara itu NAMRU-2 yang sebelumnya beroperasi di Indonesia direlokasikan ke [[Pearl Harbor]], [[Hawaii]] dan secara resmi dibuka sebagai NAMRU-2 Pacific pada 17 Juni 2010, dan ditutup pada tahun 2013. <ref name="NMRC"/>
Baris 82:
 
Pada bulan Oktober 2008 Siti kemudian menolak (lagi) mengirimkan contoh virus ke NAMRU-2 dengan mengedepankan isu intelejen asing dan permintaan bahwa A.S. tunduk akan tuntutan Indonesia mengenai Perjanjian Transfer Material (virus). <ref name=JP1>{{en}}[http://www.thejakartapost.com/news/2008/04/25/us-insists-immunity-all-namru2-laboratory-staff.html U.S. insists on immunity for all Namru-2 laboratory staff]</ref> Tuduhan aktivitas intelejen dibantah oleh Duta Besar [[Cameron Hume]] dengan menyatakan bahwa seluruh hal yang terjadi di NAMRU-2 transparan. Semua proyek riset telah disetujui oleh Kementrian Kesehatan dan Pemerintah Indonesia memiliki akses pada riset yang sedang dikerjakan. Sehingga tuduhan tidak transparan ini aneh. <ref name=JP1/> Hume juga meminta agar Indonesia memisahkan isu NAMRU-2 dan Perjanjian Transfer Material (virus) atau dikenal juga dengan ''Material Transfer Agreement'' karena hal ini merupakan dua hal yang berbeda.<ref name=JP1/>
 
Pada bulan April 2009 telegram lain yang dikirimkan [[Kedutaan Besar AS]] Jakarta untuk Washington yang dibocorkan oleh situs Wikileaks mengungkapkan permintaan Dr. [[Emil Salim]], penasehat presiden, untuk meneruskan kerjasama dengan NAMRU-2 dengan memindahkannya dibawah [[Kementrian Riset dan Teknologi]]. <ref name=Wikileaks1>{{en}} [https://www.wikileaks.org/plusd/cables/09JAKARTA632_a.html Wikileaks: U.S.-INDONESIA: MOVING AHEAD WITH HEALTH COLLABORATION]</ref> Hal ini dirasakan perlu untuk "mengurangi beban politik" Kementrian Kesehatan.<ref name=Wikileaks1/>
 
Pada bulan Oktober 2009 Presiden Susilo Bambang Yudhoyono secara resmi melantik menteri Kabinet Bersatu II. <ref name=setneg>[http://www.setneg.go.id/index.php?option=com_content&task=view&id=4087 Setneg: Presiden Lantik Menteri Kabinet Indonesia Bersatu Periode 2009-2014]</ref> [[Endang Rahayu Sedyaningsih]] ditunjuk sebagai pengganti Siti Fadilah sebagai Menteri Kesehatan yang baru.<ref name=Vivabola>[http://m.bola.viva.co.id/news/read/99195-endang_dilantik__siti_fadilah_absen Endang Dilantik, Siti Fadilah Absen]</ref> Endang kemudian meneruskan keputusan menteri sebelumnya untuk menutup NAMRU-2 <ref name=JP7>{{en}}[http://www.thejakartapost.com/news/2009/10/24/new-health-minister-keep-namru2-closed.html Jakarta Post: New health minister to keep Namru-2 closed]</ref> Endang menerangkan bahwa Menteri Kesehatan Sebelumnya, Siti, telah menandatangani Memorandum (MoU) dengan pemerintah AS di Washington pada bulan September untuk mengganti NAMRU-2 dengan IUC.<ref name=JP7/> Pada tahun 2010 NAMRU-2 Resmi ditutup.<ref name=USEmbCam/> Menteri Kesehata Endang Rahayu Sedyaningsih meninggal pada bulan Mei 2012 dikarenakan kanker paru paru.<ref name=Viva8>[http://nasional.news.viva.co.id/news/read/309794-duka-mendalam-sby-atas-wafatnya-menkes-endang VivaNews: Duka Mendalam SBY Atas Wafatnya Menkes Endang]</ref> Sementara Mantan Menteri Kesehatan Siti Fadilah menjadi tersangka kasus dugaan korupsi pada bulan April 2012 atas proyek pengadaan alat kesehatan untuk kejadian luar biasa tahun 2005 senilai 15 Milyar Rupiah dengan perkiraan kerugian negara sebesar 6 Milyar Rupiah. <ref name=Kompas3>[http://nasional.kompas.com/read/2012/04/17/12133242/Siti.Fadilah.Resmi.Tersangka.Kasus.Korupsi Kompas Nasional: Siti Fadilah Resmi Tersangka Kasus Korupsi]</ref> <ref name=Kompas4>[http://nasional.kompas.com/read/2012/11/20/18170836/Berkas.Siti.Fadillah.Masih.BolakBalik.PolriKejaksaan Kompas Nasional: Berkas Siti Fadillah Masih Bolak-Balik Polri-Kejaksaan]</ref>
 
==Rujukan==