Mien Brodjo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Brayat Mentaok (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Brayat Mentaok (bicara | kontrib)
Baris 25:
 
== Kehidupan pribadi ==
 
Terlahir dengan nama Siti Sukatminah Brodjoewirjo, perempuan [[Jawa]] yang di kemudian hari dikenal dengan nama Mien Brodjo ini tergolong relatif beruntung karena meski lahir di [[Yogyakarta]] tahun [[1937]] saat masih masa kolonial [[Belanda]], ayahnya adalah seorang mantri pamicis untuk [[Kolonial Belanda|Pemerintah Kolonial Belanda]] kala itu. Mantri pamicis ialah sebuah jabatan setingkat kepala dinas perpajakan dan itu membuat Mien Brodjo dan keluarganya dapat hidup berkecukupan. Namun saat [[Jepang]] datang dan menjajah [[Indonesia]], kehidupan keluarga Mien Brodjo yang semula berkecukupan menjadi berubah. Ayahnya kehilangan pekerjaan.<ref name="tokohindonesia/>
 
== Karir ==