The Amazing Spider-Man 2: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pencilspirit (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Pencilspirit (bicara | kontrib)
Baris 46:
Max menyetujui dan mereka berdua pergi ke OSCORP, setelah Harry tahu letak proyek rahasia, ia menyuntikkan serum yang ada disana, serum itu diharapkannya mampu menyembuhkan penyakitnya, namun ia malah semakin kesakitan, sehingga harus mengenakan baju terapi khusus yang ada disana yang memang disediakan untuk ayahnya. Sementara itu Max menyerap aliran listrik disebuah pembanngkit listrik kota. Keadaan kota yang separuhnya gelap membuat spider-man yang kala itu sedang ngobrol dengan Gwen terpanggil untuk mencari tahu, Gwen memaksa untuk membantu Peter, meskipun diacuhkan oleh peter. Pertarungan seru antara Electro dan the amazing spider-man pun terjadi, Gwen tiba-tiba datang dengan menabrakkan mobil kearah Electro ketika spider-man dalam keadaan terdesak, spider-man kemudian meminta Gwen untuk standby di ruang kendali listrik, disana ada tombol dimana pasokan listrik bisa ditingkatkan, peter ingat akan uji cobanya beberapa waktu lalu ketika baterai untuk alat pelontar jaringnya meledak karena kelebihan aliran listrik. Setelah beberapa waktu lamanya pertarungan Electro dan spider-man, tibalah kesempatan untuk menambah aliran listrik, Gwen melaksanakan ide peter dengan baik, electro pun meledak berkeping-keping tak bersisa.
 
Peter dan Gwen merasa lega karena bersama-sama mampu melumpuhkan electro yang sangat kuat, namun seketika momen itu berubah, datang Harry yang telah berubah menjadi Green Goblin dengan kendaraan terbang dan baju besinya, ia ingin membalas perlakuan spider-man yang tak mau membantunya memberikan darah. Harry menarik kaki Gwen diangkat hingga kelangit kemudian menjatuhkannya. Peter yang terluka berusaha untuk menyelamatkan Gwen, namun naas, Gwen terlambat ditolong sehingga lehernya patah karena jaring spider-man tak bisa mengimbangi kecepatan jatuhnya. Peter yang marah nampak jadi mudah melumpuhkan Green Goblin. air mata kembali menggenangi mata Peter dan tambahan luka kini ia dapatkan, setelah kepergian sang Ayah, Paman Ben dan kini Gwen, namun itu semua justeru membuat Peter parker makin kuat dan Spider-Man makin tak terkalahkan. Pada akhir adegan, Harry yang meringkuk dalam penjara khusus, berhasil menyusun kekuatan untuk membalas dendam, ia bekerjasama dengan seseorang yang misterius, orang itu mengumpulkan penjahat super seperti Rhino, dr. Octopus dan lain-lain, yang kemungkinan akan menghadapi Spider-Man di The Amazing Spider-Man 3.<ref>[http://sinopsisfilm.reviews/the-amazing-spiderman-2 Sinopsis Film The Amazing SpiderMan 2] ~ Trailer Review dan Resensi (16 Oktober 2015)</ref>
 
==Pemeran Utama==