Konten dihapus Konten ditambahkan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
simple
Baris 1:
{{untuk|Surah|Surah Hud}}
{{Islam}}
'''Hud''' ([[bahasa Arab]]: <font size=4> هود </font>, '''Aubir, Ubayr, Neber''') (sekitar [[2450]]-[[2320]] SM) adalah seorang [[nabi]] yang diutus untuk [[Kaum 'Ad]] yang tinggal di [[al-Ahqaf]], Rubu' al-Khali-[[Yaman]]. Hud dikenal dalam ajaran agama [[Islam]], [[Yahudi]] dan [[Kristen]]. Dalam kitab [[Perjanjian Lama]] dikenalsering sebagaidiperhubungkan dengan '''[[Eber]]''' meski riwayatnya tak tertulis. Namanya disebutkan sebanyak 7 kali dalam [[Al-Qur'an]]. Umat Muslim percaya bahwa Nabi Hud hidup sekitar 150 tahun dan diutus menjadi rasul pada tahun [[2400]] SM.<ref name="The Truth of Life">[http://www.thetruthoflife.org/messengers_nooh.htm The Truth of Life<!-- Bot generated title -->]</ref> Diriwayatkan bahwa ia wafat di Timur [[Hadhramaut]], [[Yaman]].
 
== Genealogi ==
Hud bin Abdullah bin Ribah bin Khulud bin Ad bin Aus bin Irim bin [[Syam]] bin [[Nuh]]. Ia menikahi seorang wanita yang bernama [[Melka]] binti Madai bin [[Yafet|Japeth]] (Yafas).
 
== Kisah HudBiografi ==
Nabi Hud merupakan keturunan dari suku 'Aad (عاد), suku yang hidup di [[jazirah Arab]], disuatu tempat bernama ''Al-Ahqaf'' yang terletak di utara [[Hadramaut]] antara [[Yaman]] dan [[Oman]]. Mereka adalah kaum penyembah [[berhala]] bernama [[Shamud]], [[Shada]], dan [[Al Haba|al-Haba]]. Mereka termasuk suku yang tertua sesudah kaum [[Nuh]]. Mereka dikaruniai oleh [[Allah]] (الله‎) tanah yang subur, dengan sumber-sumber air yang memudahkan mereka bercocok tanam.