Tahpanhes: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan
Baris 58:
Situs ini ditemukan oleh [[Flinders Petrie|Sir William Matthew Flinders Petrie]] pada tahun [[1886]]; saat itu tempat tersebut oleh orang setempat dikenal sebagai "Kastil Putri Yahudi" ("''Kasr Bint el-Yehudi''"; "''Castle of the Jew's Daughter''").<ref>[http://books.google.com/books?id=gcoCAAAAYAAJ&pg=PA82&dq=%22castle+of+the+jew%27s+daughter%22&client=firefox-a#v=onepage&q=%22castle%20of%20the%20jew%27s%20daughter%22&f=false Volume 14], ''[[The Antiquary (magazine)|The Antiquary]]'', 1886</ref> Ada suatu benteng yang kuat dan ruangan persembunyian. Penemuan utama adalah sejumlah besar pecahan keramik, yang sangat penting untuk menentukan kronologi pengecatan vas bunga, yang dipastikan dari masa antara pemerintahan Psamtik dan Amasis, yaitu pada akhir abad ke-7 sampai awal [[abad ke-6 SM]]. Keramik itu menunjukkan ciri-ciri seni Ionia, tetapi bentuk dan detail lainnya menunjukkan hasil kerajinan setempat.<ref name="EB1911">{{EB1911|inline=1 |wstitle=Daphnae |volume=7 |page=825}}</ref>
 
Sebuah platform dari batu bata yang telah digambarkan secara tentatif sebagai jalan masuk ke istana [[Firaun]], ditemukan di tempat ini pada tahun 1886. Penemunya, [[William Flinders Petrie]], mengatakan "Di sinilah upacara yang ditulis oleh [[Yeremia]] dalam [[Kitab Yeremia|kitabnya]] ({{Alkitab|Yeremia 43:8-10}}); 'brick-kiln' (yaitu "jalanan dari batu bata") yaitu penguburan batu-batu di antara batu bata dilakukan di hadapan para pemimpin orang-orang yang melarikan diri (dari Yehuda) yang berkumpul di sini, dan di sini pula [[Nebukadnezar II]] membangun pavilion kebesarannya ketika ia memimpin tentaranya memasuki Mesir".{{sfn|Petrie|1888}}
 
== Penggenapan nubuat Alkitab ==