Sambirampak Kidul, Kotaanyar, Probolinggo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Elfarouq.id (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Elfarouq.id (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Baris 12:
 
'''Sambirampak Kidul''' adalah sebuah desa di wilayah Kecamatan [[Kotaanyar, Probolinggo|Kotaanyar]], [[Kabupaten Probolinggo]], [[Jawa Timur]]. desa ini juga dikenal dengan nama ''Batugajah'' karena terdapat batu yang berbentuk gajah berukuran besar. Desa ini terdiri dari empat dusun, delapan Rukun Warga dan 20 Rukun Tetangga. Sebagian besar penduduknya adalah petani, buruh tani, pedagang, dan kuli bangunan.
 
== Etimologi ==
Nama ''Sambiramapak Kidul'' Berasal dari tiga unsur penggabungan kata diantaranya:
* '''Sambi''' adalah nama pohon Kesambi yang tumbuh di daerah tersebut. konon pohon itu merupakan pohon raksasa.
* '''rampak''' adalah kata dalam bahasa madura yang artinya rindang
* '''Kidul''' adalah kata yang menunjukkan arah dalam bahasa jawa yang artinya selatan.
 
Pada mulanya Masyarakat setempat lebih mengenal daerah itu dengan nama Desa Batugajah Namun nama tersebut lebih mengkhususkan kepada daerah tertentu saja yaitu daerah bagian paling selatan yang terdapat batu berukuran besar berbentuk Gajah karna dirasa Nama Sambirampak lah yang begitu dikenal luas akhir nama sambirampak resmi menjadi nama desa tersebut.
 
== Geografi ==