Chiang Mai: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Cenya95 (bicara | kontrib)
Cenya95 (bicara | kontrib)
Baris 17:
Chiang Mai secara resmi menjadi bagian dari [[Siam]] setelah direbut [[Raja Taksin]] dari Siam yang mengusir kekuatan Burma dari kota tersebut. Chiang Mai tumbuh dan berkembang menjadi pusat kebudayaan, ekonomi dan perdagangan serta mendapatkan posisi fungsionalnya sebagai ibu kota tak resmi di utara Thailand dan menjadi kota terpenting di Thailand setelah Bangkok.
 
Penduduk Chiang Mai berbahasa [[Kham Muang]] atau disebut ''Lanna'' di antara mereka<ref>See: Forbes, Andrew, "The Peoples of Chiang Mai", in Penth, Hans, and Forbes, Andrew, ''A Brief History of Lan Na''. Chiang Mai City Arts and Cultural Centre, Chiang Mai, 2004, pp. 221-256.</ref>.
 
== Era tahun ==