Gambia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
JThorneBOT (bicara | kontrib)
Pranala luar: clean up, removed: {{Link FA|ru}}
Deeje17 (bicara | kontrib)
k memperbaiki bahasa
Baris 3:
'''Republik Gambia''' adalah sebuah [[negara]] di [[Afrika Barat]]. Wilayah negara terkecil di Afrika daratan ini tergolong unik karena apabila negara [[Senegal]] dianggap mulut, maka Gambia adalah lidahnya. Gambia hanya berbatasan dengan Senegal di sebelah utara, timur dan selatan. [[Sungai Gambia]] membentang di bagian tengah Gambia dan mengalir ke [[Samudra Atlantik]] di sebelah barat dan menurut garisnya itu pula batas Gambia terbentuk dari tengahnya ke Samudra Atlantik.
 
Negara berukuran 10.500 km² dengan jumlah penduduk sebanyak 1,7 juta orang ini beribukota [[Banjul]], tetapidengan [[konurbasi]] yang terbesar tetap [[Serrekunda]].
 
Pada tanggal [[18 Februari]] [[1965]], Gambia diberi [[kemerdekaan]] oleh [[Britania Raya]] lalu menyertaibergabung dalam [[Persemakmuran]], sehinggalah iahingga menarik diri pada Oktober 2013. Gambia menerima asal sejarah yang sama dengan banyak negara Afrika barat, dengan [[perdagangan budak]] merupakan faktor utama dalam pendirian sebuah [[koloni]] di Sungai Gambia, mula-mula oleh [[bangsa Portugis]] dan kemudian oleh Britania. Sejak mencapai kemerdekaan, Gambia mengalami masa stabil, kecuali pada masa kediktatoran militer yang singkat pada 1994.<ref>{{cite news |author=Colin Freeman, David Blair |title=Gambia to leave the Commonwealth after president accuses West of lecturing him on human rights |url=http://www.telegraph.co.uk/news/worldnews/africaandindianocean/gambia/10353582/Gambia-to-leave-the-Commonwealth-after-president-accuses-West-of-lecturing-him-on-human-rights.html |newspaper=Telegraph |date=3 Okt 2013 |accessdate=6 Oktober 2013}}</ref>
 
Pertanian di Gambia mengikuti sistem cocok tanam tradisional dengan hanya mengandalkan [[kacang tanah]] sebagai komoditas utamanya. Gambia ialah negara yang kaya dengan [[pertanian]], dengan ekonominya dikuasai oleh [[peladangan]] dan [[peternakan]], [[perikanan]], serta [[pelancongan]]. Sayangnya, hampir sepertiga jumlah penduduknya hidup di bawah [[Ambang kemiskinan|garis kemiskinan antarabangsa]] sebanyakdengan pendapatan AS$1.25 sehari.<ref>[http://hdr.undp.org/en/media/HDI_2008_EN_Tables.pdf ''Human Development Indices''], Table 3: Human and income poverty, p. 35. Retrieved on 1 June 2009</ref>
 
== Sejarah ==