Hong Kong: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 53:
[[Semenanjung Kowloon]] menempel ke New Territories di utara, dan New Territories menempel ke [[Cina daratan]] di seberang [[Sungai Sham Chun]] (Shenzhen River). Hong Kong memiliki 236 [[pula di Hong Kong|pulau]] di [[Laut Cina Selatan]], yang di mana [[Pulau Lantau]] merupakan pulau terbesar dan pulau Hong Kong yang kedua terbesar dan paling besar populasinya. [[Ap Lei Chau]] merupakan yang paling padat penduduknya di Hong Kong dan di dunia.
== Transportasi ==
=== Dari dan Ke ===
Hong Kong dilayani oleh [[Bandara Internasional Hong Kong]] di [[Chek Lap Kok]] namun lebih sering dikatakan terletak di [[Lantau]]. [[Bandara]] tersebut menggantikan [[Bandara Internasional Kai Tak]] di tahun [[1998]] dan menjadi pusat untuk [[Cathay Pacific Airways]], [[Dragonair]], [[Air Hong Kong]], dan [[Hong Kong Express]]. Maskapai Cathay Pacific dan bandara ini pernah mendapatkan penghargaan sebagai yang terbaik di dunia oleh [[Skytrax]]. Pada [[2004]], bandara ini melayani 36 juta penumpang.
== Dalam Kota ==
Hong Kong memiliki sistem transportasi dalam kota yang mapan dan modern yang terdiri dari [[kereta api]], [[bus]], [[tram]], [[feri]], dan [[taksi]]. Hampir semua layanan transportasi dapat dibayar menggunakan [[Octopus Card]].
Jaringan [[kereta bawah tanah]] dikelola oleh [[MTR Corporation Limited]] yang mengelola [[MTR]] dan [[Kowloon-Canton Railway Corporation]] yang mengelola [[KCR]] sedangkan layanan tramnya adalah satu-satunya di dunia yang memakai kereta tram dua tingkat. Jaringan [[bus]] dikelola oleh 5 operator yang menggunakan bus dua tingkat seperti terdapat di [[London]] dan [[Singapura]]. Terdapat pula layanan [[taksi]] yang 99% armadanya menggunakan [[LPG]].
Layanan [[feri]] yang paling dikenal adalah [[Star Ferry]] yang menyeberangi [[Victoria Harbour]] antara [[Tsim Sha Tsui]], [[Central, Hong Kong|Central]], [[Wan Chai]], dan [[Hung Hom]].
== Pariwisata ==
[[Pariwisata]] adalah salah satu tonggak utama [[perekonomian Hong Kong]] dengan 21,81 juta orang turis di tahun [[2004]]. Selama [[Januari]] sampai [[April]] [[2005]], jumlah turis terus meningkat sebesar 11,1% dan mencapai 7,41 juta orang. Jumlah ini diperkirakan akan terus meningkat setelah dibukanya [[Hong Kong Disneyland Resort]] pada bulan [[September]] [[2005]].
Beberapa lokasi dan daerah yang menjadi tujuan wisata antara lain
=== Kowloon ===
* [[Tsim Sha Tsui]]
** [[Avenue of Stars]]
** [[Star Ferry]]
=== Hong Kong ===
* [[Victoria Peak]]
* [[Victoria Harbour]]
** Pertunjukan [[Symphony of Lights]]
* [[Aberdeen, Hong Kong|Aberdeen]]
** [[Ocean Park]]
* [[Menara Bank of China]]
* [[Hong Kong Convention and Exhibition Centre]]
=== Lantau ===
* [[Po Lin Monastery]]
** [[Tian Tan Buddha]]
* [[Tai O]]
* [[Hong Kong Disneyland Resort]]
** [[Hong Kong Disneyland]]
* [[Jembatan Tsing Ma]]
* [[Jembatan Ting Kau]]
==Lihat pula==
|