Hafidin Royan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
'''Hafidhin Royan''' ({{lahirmati|[[Bandung]], [[Jawa Barat]]|28|9|1976|[[Jakarta]]|12|5|1998}}) adalah mahasiswa Fakultas Teknik Sipil [[Universitas Trisakti]] yang meninggal karena ditembak sewaktu berlangsungnya demonstrasi mahasiswa yang menuntut [[reformasi]] atas pemerintahan [[Orde Baru]] di bawah Presiden [[Soeharto]] pada tanggal [[12 Mei]] [[1998]]. Peristiwa ini kemudian dikenal sebagai [[Tragedi Trisakti]].
 
Royan yang meninggal dalam usia 21 tahun, berasal dari [[Bandung]], [[Jawa Barat]].
 
Peristiwa [[12 Mei]] [[1998]] ini kemudian menyebabkan turunnya Soeharto dari jabatannya sebagai presiden Republik Indonesia yang telah didudukinya selama lebih dari tiga puluh tahun.
 
Pada peringatan ke-60 hari Kemerdekaan Republik Indonesia, Presiden [[Susilo Bambang Yudhoyono]] menganugerahkan [[Bintang Jasa Pratama]] kepada Hafidhin Royan dan ketiga rekannya yang ikut terbunuh pada Tragedi Trisakti ini.<ref>[http://www.merdeka.com/pernik/empat-mahasiswa-trisakti-korban-penembakan-dianugerahi-bintang-jasa-pratama-9dynwts.html Empat Mahasiswa Trisakti Korban Penembakan Dianugerahi Bintang Jasa Pratama] Merdeka.com. 15 Agustus 2005</ref>
 
== Rujukan ==
{{reflist}}