A. Kasoem: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Penambahan kategori
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 24:
|religion = Islam
}}
'''Atjoem Kasoem''', atau lebih dikenal sebagai '''A. Kasoem''', ({{lahirmati|Kampung Bojong, [[Kadungora, Garut]]|9|1|1916|[[Bandung]]|11|6|1979}})<ref>[http://www.kompas.com/kompas-cetak/0603/24/Jabar/756.htm "Usaha Zaman Baheula - Derita Pengusaha Saat Kota Bandung Dibakar"], ''[[Kompas (surat kabar)|Kompas]]'', [[Maret]] [[2006]]</ref> adalah tokoh pengusaha dari [[Jawa Barat]]. Ia adalah orang pribumi pemilik toko [[kacamata]] pertama di [[Indonesia]].
 
Kasoem bekerja di [[Bandung]] sebagai asisten pemilik toko kacamata (optisi) berkebangsaan Jerman, Kurt Schlosser. Karena kesungguhannya, Schlosser menyuruhnya belajar dengan tekun agar kelak dapat mewarisi usahanya itu. Ia kemudian membeli toko itu dan menjadi orang pribumi Indonesia pertama yang menjalankan usaha perkacamataan. Pada masa perjuangan ia banyak membantu dan dibantu oleh tokoh-tokoh perjuangan.