Edmund Stoiber: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib) k Robot: Perubahan kosmetika |
|||
Baris 1:
[[Berkas:Edmund stoiber.jpg|thumb|Edmund Stoiber pada tahun 2005]]
'''Edmund Rüdiger Stoiber''' ({{lahirmati||28|9|1941}}) adalah seorang [[politikus]] [[Jerman]], menjabat sebagai ''[[Ministerpräsident]]'' di negara bagian [[Bayern]] dan ketua [[CSU]] (1999-2007).
Sejak [[29 September]] [[2007]] jabatannya sebagai ketua [[CSU]] digantikan oleh [[Erwin Huber]]. Pada hari berikutnya ia mengundurkan diri dari jabatan sebagai ''Ministerpräsident'' negara bagian [[Bayern]]. Ia digantikan oleh [[Günther Beckstein]] yang mulai menjabat sejak [[9 Oktober]] [[2007]]. Kedua penggantinya ini adalah orang-orang dekat Stoiber.
|