Gempa mikro: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hanamanteo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
k ~rapikan
Baris 1:
'''Gempa mikro''' adalah gempa bumi yang memiliki nilai [[magnitudo]] kecil (kurang dari 2 [[SR]]) dan posisi pusat gempa bumi yang cukup dangkal.<ref name="Data point to earthquakes causing mysterious Wis. booms – USATODAY.com">{{cite web |url=http://usatoday30.usatoday.com/news/nation/story/2012-03-22/wisconsin-mystery-booms-seismologists/53699024/1 |title=Data point to earthquakes causing mysterious Wis. booms – USATODAY.com |trans-title= |author= |date= |work=usatoday.com |publisher= |accessdate={{date|January 22, 2016}} |language=bahasa Inggris |quote=A "microquake" -- quakes of less than 2.0 on the Richter scale are given that designation -- of that size is likely only felt by people within a five-mile radius of the epicenter of the quake, USGS geophysicist Rafael Abreu said. |archivedate= |archiveurl= |dead-url=no}}</ref> Gempa mikro sering terjadi pada reservoir geothermal yang dipicu oleh terbentuknya rekahan pada batuan reservoir ketika dilakukan injeksi fluida. Sehingga gempa mikro dapat digolongkan sebagai ''induced eartquakes''.
{{hapus:kelayakan}}
 
== Gempa Mikro ==
== Referensi ==
Gempa mikro atau bisa disebut juga sebagai gempa lokal adalah gempa bumi yang memiliki nilai magnitudo kecil (< 3 SR) dan posisi hiposenter gempa bumi yang cukup dangkal. Gempa mikro sering terjadi pada reservoir geothermal yang dipicu oleh terbentuknya rekahan pada batuan reservoir ketika dilakukan injeksi fluida. Sehingga gempa mikro dapat digolongkan sebagai ''induced eartquakes''.
{{reflist}}
<br />
 
=== Perbedaan Gempa Mikro dan Regional ===
{{tektonik-stub}}
1. Gempa Regional
* Bentuk getaran gempa panjang
* Getaran tiba - tiba dan lama (durasi panjang, > 10 sekon)
* Magnitudo relatif besar (> 3 SR)
* Kedalaman Hiposenter relatif dalam (> 4 km)
* Selisi waktu tiba gelombang P dan S lama (> 3 sekon)
2. Gempa Mikro
* Bentuk getaran gempa pendek
* Getaran tiba – tiba dan singkat (durasi pendek, ≤ 10 sekon)
* Magnitudo kecil (≤ 3 SR)
* Kedalaman hiposenter dangkal (≤ 3Km)
* Selisih waktu tiba gelombang P dan S (≤ 3 sekon)
<br />
=== Penyebab Terjadinya Gempa Mikro pada Lapangan Panas Bumi ===
* Zona lemah yang terbuka atau bergeser akibat adanya injeksi air sehingga meningkatkan tekanan dalam batuan dan menyebabkan peningkatan intensitas gempa seiring dengan bertambahnya tekanan dan volume injeksi.
* Adanya kontak antara air injeksi (suhu rendah) dengan batuan beku panas (heat source). Hal ini terjadi ketika batuan reservoir terkena air injeksi secara langsung.
* Menutupnya pori batuan karena berkurangnya tekanan pori akibat hilangnya fluida pengisi por batuan saat produksi.
<br />
=== Pemanfaatan Gempa Mikro dalam Eksploitasi Panas Bumi ===
Pengamatan gempa mikro sangat bermanfaat dalam eksploitasi panas bumi penentuan lokasi hiposenter gempa mikro dapat digunakan untuk mendeteksi zona rekahan sehingga dapat diketahui zona aliran fluida pada reservoir panas bumi ketika akan dilakukan proses reinjeksi fluida. Selain itu dapat juga diketahui pola persebaran permeabilitas batuan.