Seth Rollins: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 34:
Pada saat [[WWE]] mengubah nama FCW menjadi NXT Wrestling, penampilan pertama Seth Rollins di NXT bertempat di episode kedua NXT yang direkam di [[Universitas Full Sail]] di mana ia telah mengalahkan [[Jiro]]. Lalu, dia mengikuti [[Kejuaraan NXT|Gold Rush Tournament]] untuk memahkotai juara perdana NXT saat ia telah mengalahkan Jinder Mahal pada pertandingan terakhir turnamen NXT yang berlangsung pada 29 Agustus (direkam sejak 26 Juli). Seth Rollins mengalahkan [[Drew McIntyre]] terlebih dahulu saat perempat final lalu menyingkirkan Michael McGillicutty di pertandingan semifinal. Pada tanggal 10 Oktober, akhirnya Rollins berhasil menjaga gelar juaranya untuk pertama kali sesudah menggugurkan lawannya Michael McGillicutty. Dalam tayangan rekaman pertandingan NXT pada tanggal 15 November 2012, dia mendapatkan kemenangan dengan berhasil menjepit lawannya Jinder Mahal hingga sekali lagi mampu mempertahankan gelar juara untuk kedua kalinya. Episode pertandingan tersebut baru mulai dapat ditayangkan pada 12 Desember 2012 dengan sebab keterlambatan rekaman.
Dalam tayangan episode NXT pada tanggal 2 Januari 2013 yang perekamannya sudah dilakukan pada 6 Desember 2012, akhirnya Seth Rollins pun berhasil melindungi gelar juara NXT Championship saat menghadapi [[Corey Graves]] yang di waktu berikutnya pun tak dapat dipertahankan olehnya dengan mengalami kekalahan menghadapi [[Big E Langston]] dalam pertandingan No Disqualification. Setelah kehilangan
=== The Shield (2012 - 2014) ===
|