Kabupaten Boyolali: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 51:
 
Waduk Cengklik
 
Desa Ngargorejo & Sobokerto Kec. [[Ngemplak]]
Obyek wisata ini terletak di Desa Ngargorejo, Kecamatan Ngemplak ± 20 km, kearah timur laut Kota Boyolali, Bila dari Bandara [[Adi Sumarmo]] ± 1,5 KM {di sebelah barat bandara tepatnya}. waduk dengan luas genangan 300 ha ini dibangun pada jaman Belanda, tujuannya untuk mengairi lahan sawah seluas 1.578 ha, bisa untuk latihan sky air.
Letaknya sangat strategis, berdekatan dengan Bandara Adi Sumarmo, [[Asrama Haji Donohudan]], Monumen POPDA, dan Lapangan Golf.
FASILITAS / FACILITIES :
Wisata Air / Water Resort
Baris 65 ⟶ 66:
 
AIR TERJUN KEDUNG KAYANG
Desa Klakah Kec.[[Selo ]]
Obyek wisata yang perlu dikembangkan. Terletak di Desa Klakah berjarak 5 km ke arah Barat dari Kecamatan Selo. Merupakan panorama pemandangan alam yang berupa air terjun yang terletak diantara 2 kabupaten, yaitu Boyolali dan Magelang.Potensial untuk aktifitas camping, hiking, climbing.
FASILITAS :
Baris 104 ⟶ 105:
WANA WISATA KEDUNG OMBO
Desa Wonoharjo Kec.[[Kemusu ]]
Obyek wisata ini terletak di Desa Wonoharjo Kecamatan Kemusu sekitar ± 50 km ke arah utara Kota Boyolali menjanjikan rekreasi hutan dan air yang menyegarkan serta pemancingan.