Virgin Atlantic Airways: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di masa + pada masa , -Di masa +Pada masa , - di Masa + pada Masa )
Baris 22:
}}
 
'''Virgin Atlantic Airways Limited''' (beroperasi sebagai '''Virgin Atlantic''') adalah sebuah maskapai penerbangan Inggris yang diliki oleh [[Virgin Group]] milik [[Richard Branson|Sir Richard Branson]] (51%) dan [[SingaporeDelta AirlinesAir Lines]] (49%). Kantor pusatnya di [[Crawley]], [[West Sussex]], Inggris, dekat [[Bandar Udara London Gatwick]].
 
Maskapai ini beroperasi antara [[Britania Raya]] dengan [[Amerika Utara]], [[Kepulauan Karibia]], [[Afrika]], [[Timur Tengah]], [[Asia]], dan [[Australia]] dari basis utamanya di Gatwick dan [[Bandar Udara London Heathrow]], menggunakan armada campuran dari pesawat berbadan lebar [[Airbus]] dan [[Boeing]]. Perusahaan ini memiliki Ijin Operasi Penerbangan Tipe A dari Otoritas Penerbangan Sipil Britania Raya yang mengizinkan maskapai membawa penumpang, kargo, dan surat dalam pesawat dengan kapasitas 20 kursi atau lebih.<ref>{{Cite web|url=http://www.caa.co.uk/default.aspx?categoryid=183&pagetype=90&pageid=340 |title=Operating Licence |publisher=Caa.co.uk |date= |accessdate=14 September 2010}}</ref> Tahun 2009 Virgin Atlantic membawa 5.42&nbsp;juta penumpang,<ref>{{Cite web|url=http://www.caa.co.uk/default.aspx?catid=80&pagetype=88&sglid=1&fld=2009Annual |title=UK Airline Statistics: 2009 |publisher=Caa.co.uk |date= |accessdate=14 September 2010}}</ref> dah hingga Februari 2010 kehilangan uang tahunan sebesar [[Pound sterling|£]]132&nbsp;juta dari pendapatan £2.357&nbsp;juta.<ref>{{Cite news|title=Virgin Atlantic Airways Accelerates out of Recession With Strong Q1 Sales |publisher=Virgin Atlantic Airways |url=http://www.virgin-atlantic.com/en/gb/allaboutus/pressoffice/pressreleases/news/financialresults.jsp |accessdate=30 July 2010 | location=London | date=30 July 2010}}</ref>
Baris 47:
=== Tahun terakhir ===
[[Berkas:virgin atlantic b747-400 g-vbig arp.jpg|thumb|left|[[Boeing 747-400]] mendarat]]
Pada Maret 2000 [[Virgin Group]] menjual 49% saham maskapai kepada [[SingaporeDelta AirlinesAir Lines]] senilai £600.25&nbsp;juta. Virgin Group masih memiliki sisa 51%.
 
Bulan Juni 2002, Virgin Atlantic menjadi pengguna pertama dari [[Airbus A340|Airbus A340-600]].