Haryo Sumowidagdo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jasintacantik (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k minor cosmetic change
Baris 1:
{{Infobox person
| name = Haryo Sumowidagdo
| other_names =
| ethnicity =
| birth_date = 25 Oktober 1976
| birth_place = [[Bali]]
| residence = [[Indonesia]]
| citizenship = [[Indonesia]]
| occupation = [[Ilmuwan]]
| networth =
| spouse =
| children =
}}
 
Baris 24:
Untuk bekerja di CERN harus menyelesaikan pendidikan sarjana. Kemudian meneruskan ke pendidikan pascasarjana dan bergabung dengan universitas/grup penelitian yang memiliki kegiatan penelitian di CERN. Ada banyak perguruan tinggi/lembaga penelitian (PT/LP) yang melakukan penelitian di CERN dari 66 negara. Ilmuwan di CERN berasal dari 66 negara yang memiliki institusi yang berpartisipasi dalam penelitian di CERN. Kemudian ada lagi orang dari luar 66 negara ini yang bekerja untuk salah satu PT/LP di 66 negara ini (seperti Haryo berasal dari Indonesia yang tidak memiliki PT/LP yang melakukan penelitian di CERN, namun ia bekerja untuk UCR yang melakukan penelitian di CERN). Saat ini ada warga negara dari 97 negara yang berada di CERN. CERN sendiri memiliki pegawai sekitar 2.500 orang, dan ada sekitar 10.000 orang yang berkunjung setiap tahun sebagai peneliti tamu. CERN merupakan salah satu organisasi internasional terbesar di Jenewa.
 
== Referensi ==
 
*http://www.ristek.go.id/index.php/module/News+News/id/9615
*http://www.astronomi.us/search/label/Tokoh