Unsur periode 1: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ign christian (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 60:
Helium adalah unsur kedua terringan dan merupakan unsur kedua paling melimpah yang teramati di alam semesta.<ref>{{Cite web|url = http://www.webelements.com/helium/geology.html|website = WebElements|title = Helium: geological information}}</ref> Sebagian besar helium terbentuk selama Ledakan Dahsyat, tetapi helium baru terbentuk sebagai hasil fusi nuklir hidrogen di dalam bintang.<ref>{{cite web|accessdate=2008-07-15|url=http://www.newscientist.com/article/mg12517027.000-origin-of-the-chemical-elements.html|title=Origin of the chemical elements
|work=New Scientist|date=1990-02-03|author=Cox, Tony}}</ref>. Di bumi, helium relatif langka dan tercipta dari peluruhan alami beberapa unsur radioaktif<ref>{{cite news|title=Helium supply deflated: production shortages mean some industries and partygoers must squeak by.|publisher=Houston Chronicle|date=2006-11-05}}</ref> karena partikel alfa yang dipancarkan mengandung inti helium. Helium radiogenik terperangkap dalam gas alam pada konsentrasi sampai dengan tujuh persen volume,<ref>{{cite web|accessdate=2008-07-15|url=http://www.aapg.org/explorer/2008/02feb/helium.cfm|title=Helium a New Target in New Mexico |publisher=American Association of Petroleum Geologists|date=2008-02-02|author=Brown, David}}</ref> yang diekstraksi secara komersial dengan cara proses pemisahan temperatur rendah yang disebut distilasi fraksi.<ref>{{cite news|title=Where Do We Get the Helium We Use?|publisher=The Science Teacher|date=2006-12-01|author=Voth, Greg}}</ref>
 
== Peran biologis ==
[[Hidrogen]] adalah unsur esensial bagi kehidupan. Ia ada dalam air dan dalam hampir semua molekul makhluk hidup. Namun, hidrogen sebagai unsur maupun molekul diatomiknya tidak memainkan peran aktif tertentu. Ia berada dalam ikatan dengan atom [[karbon]] dan [[oksigen]], sementara kimia dalam kehidupan lebih menekankan pada lokus-lokus aktif yang melibatkan, misalnya, [[oksigen]], [[nitrogen]], dan [[fosforus]].<ref>{{cite web|url=http://www.rsc.org/periodic-table/element/1/hydrogen|title=Hydrogen|website=Periodic Table|publisher=Royal Society of Chemistry|accessdate=2016-02-11}}</ref>
 
[[Helium]] tidak diketahui memiliki peran biologis. Helium tak beracun.<ref>{{cite web|url=http://www.rsc.org/periodic-table/element/2/helium|title=Helium|website=Periodic Table|publisher=Royal Society of Chemistry|accessdate=2016-02-11}}</ref>
 
== Referensi ==