The Matrix: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k correction
Baris 4:
| caption = Poster rilis teatrikal
| director = [[Andy Wachowski]]<br />[[Larry Wachowski]]
| producer = [[Joel Silver]]<br />'''ExecutiveProduser eksekutif:'''<br />Andy Wachowski<br />Larry Wachowski<br />Grant Hill
| writer = '''Skenario:'''<br />Andy Wachowski<br />Larry Wachowski<br />'''Karakter:'''<br />Andy Wachowski<br />Larry Wachowski
| starring = [[Keanu Reeves]]<br />[[Laurence Fishburne]]<br />[[Carrie-Anne Moss]]<br />[[Hugo Weaving]]<br />[[Joe Pantoliano]]
| music = [[Don Davis (composer)|Don Davis]]
| cinematography = [[Bill Pope]]
| editing = [[Zach Staenberg]]
Baris 22:
''''The Matrix''' adalah sebuah [[film]] [[fiksi ilmiah]] yang pertama kali dirilis di [[Amerika Serikat]] pada tanggal [[31 Maret]] [[1999]]. Film ini ditulis dan disutradarai oleh [[Wachowski bersaudara]] (Andy dan Larry). Pemeran utama adalah [[Keanu Reeves]], [[Laurence Fishburne]], [[Carrie-Anne Moss]], dan [[Hugo Weaving]].
 
''The Matrix'' menghasilkan uangpendapatan sebesar [[US dollar|US$]]171 juta di [[Amerika Serikat]] dan [[US dollar|US$]]456 juta di seluruh dunia. Film ini sebelumnya tidak diperkirakan akan menjadi sangat sukses dan populer sampai mencapai status ''[[cult]]'' sehingga diproduksikan kedua film lanjutannya:''[[The Matrix Reloaded]]'' dan ''[[The Matrix Revolutions]]''. Wachowski bersaudara memang sudah ingin membuat sebuah [[trilogi]], namun baru diperbolehkan setelah film pertama terbukti sukses.
 
Selain film ada pula sebuah game komputer berjudul ''[[Enter the Matrix]]'' dan sebuah koleksi film [[animasi]] yang terdiri dari sembilan cerita dan berjudul ''[[The Animatrix]]''
 
== Sinopsis ==
Cerita film ini adalah tentang seorang ''[[hacker]]'' yang bernama ''Neo'' dan mengetahui akan keadaan sebenarnya dari realitas dan lalu bergabung dengan sebuah kelompok pemberontak melawan program-program [[komputer]] penjaga yang disebut ''agen-agen''. Para pemberontak ini dipimpin oleh ''Morpheus''. Anggota lainnya adalah ''Trinity'', ''Cypher'', ''Tank'', dan lain-lain.
 
== Lihat pula ==
* [[The Matrix series]]
* [[The Matrix Revisited]]
* [[The Matrix Reloaded]]
* [[The Matrix Revolutions]]
* [[The Matrix series]]
* [[The Matrix Revisited]]
* [[The Meatrix]]
* [[The Animatrix]]
* [[The Matrix Online]]
* [[The Matrix (OST)|The Matrix OST]]
* [[Enter The Matrix]]
* [[Bullet-time]]
Baris 43:
== Pranala luar ==
{{Wikiquote}}
{{Commonscommons category|The Matrix}}
* {{imdb title|0133093}}
* {{Amg movie|177524}}
* {{mojo title|matrix}}
* {{Rotten-tomatoes|matrix}}
 
{{Matrix}}
 
[[Kategori:Film Amerika Serikat tahun 1999|Matrix, The]]
[[Kategori:Film fiksi ilmiah|Matrix, The]]
[[Kategori:Film Australia tahun 1999]]