Asia Tenggara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
k +KMIsekarang
terjemah 'lingkungan' - perlu proofreading
Baris 25:
Nama untuk kawasan ini pertama kali diciptakan pada [[abad ke-20]]. Sebelumnya Asia Tenggara dikenal dengan nama '''India Jauh''' (jika dibandingkan dengan [[anak benua India]]). Subkawasan Asia Tenggara terdiri dari sebelas negara, beberapa di antaranya di daratan utama (''mainland''), yang juga dikenal sebagai Asia Tenggara Daratan ([[Indochina]]) dan sebagian lagi seluruhnya di kepulauan (arsipelago).
 
==Topografi dan geografi==
===Topografi===
[[Gambar:Asia_Tenggara.jpg|thumb|250px|Asia Tenggara]]
Asai Tenggara terletak pada pertemuan lempeng-lempeng geologi, dengan akitivitas seismik dan gunung berapi yang tinggi. Berbagai gugusan kepulauan terletak di sebelah tenggara dan juga sebelah timur daratan [[Asia]]. Asia Tenggara secara geografis dibagi kepada dua kawasan: Indochina ([[Myanmar]], [[Thailand]], [[Kamboja]], [[Laos]] dan [[Vietnam]]) dan [[Semenanjung Melayu]] ("[[Nusantara]]"), yang terdiri dari [[Malaysia]], [[Singapura]], [[Brunei]], [[Indonesia]], [[Timor Timur]] dan [[Filipina]].
Baris 34 ⟶ 35:
 
Terdapat beberapa klaim dan perebutan wilayah dan batas perairan di kawasan ini, yang melibatkan negara-negara di kawasan ini maupun yang melibatkan negara di luar Asia Tenggara (terutama [[RRT|Tiongkok]] dan [[Taiwan]] dalam kasus [[Kepulauan Spratly]]).
 
=== Geografi ===
{{utama|Geografi Asia Tenggara}}
 
Geografi Asia Tenggara dapat dikategorikan menjadi dua bagian, daratan dan kepulauan. Negara-negara yang berada di daratan termasuk [[Myanmar]], [[Kamboja]], [[Laos]], [[Thailand]], dan [[Vietnam]]. Sedangkan negara-negara yang berada di kepulauan termasuk [[Brunei]], [[Filipina]], [[Indonesia]], [[Malaysia]], dan [[Singapura]].
 
== Sejarah ==
Baris 41 ⟶ 47:
 
Kerajaan pertama yang berkembang di kepulauan Asia Tenggara adalah [[Sriwijaya]]. Dari sejak abad ke-5 ibu kota Sriwijaya, [[Palembang]], merupakan pelabuhan utama antara [[India]] dan [[China]]. Dan kemudian diikuti oleh [[Majapahit]], [[Sailendra]], dan [[Mataram]]. Pedagang Muslim mulai memasuki daerah ini pada abad ke-12. [[Pasai]] merupakan kesultanan pertama.
 
== Geografi ==
{{utama|Geografi Asia Tenggara}}
 
Geografi Asia Tenggara dapat dikategorikan menjadi dua bagian, daratan dan kepulauan. Negara-negara yang berada di daratan termasuk [[Myanmar]], [[Kamboja]], [[Laos]], [[Thailand]], dan [[Vietnam]]. Sedangkan negara-negara yang berada di kepulauan termasuk [[Brunei]], [[Filipina]], [[Indonesia]], [[Malaysia]], dan [[Singapura]].
 
== Demografi ==
Baris 86 ⟶ 87:
 
Walau begitu, di beberapa daerah, ada kantong-kantong pemeluk agama yang bukan mayoritas seperti [[Hindu]] di [[Bali]] dan [[Kristen]] di [[Maluku]] dan [[Papua]] atau Islam di [[Thailand]] dan [[Filipina]] bagian selatan.
 
==Lingkungan==
[[Image:Indonesia-Bull.jpg|thumb|right|Kerbau di Indonesia]]
[[image:Wallace's_line.jpg|thumb|right|Garis bayangan Wallace yang memisahkan fauna Australasia dengan Asia Tenggara.]]
Beraneka ragam hewan hidup di Asia Tenggara; di pulau Kalimantan, dapat ditemukan [[orangutan]], [[Gajah Asia]], [[Badak Sumatra]] dan [[Macan Dahan]] (''Neofelis nebulosa diardi''). [[Binturong]] dapat ditemukan di pulau [[Palawan]].
 
[[Kerbau]], baik yang dipelihara maupun yang liar, tersebar di sepanjang Asia Tenggara, sedangkan [[kancil]] dapat ditemukan di Sumatra dan Kalimantan. Kancil sendiri merupakan hewan yang sering muncul dalam cerita-cerita rakyat di Indonesia dan banyak dikenal anak-anak.
 
Burung-burung yang cantik seperti [[merak|burung merak]] dan [[srigunting]] (''drongo'') hidup di subkawasan Asia ini hingga sejauh sebelah timur Indonesia. [[Babirusa]], babi dengan empat gading, juga terdapat di Indonesia. [[Burung Enggang]] banyak dicari untuk paruhnya dan diperdagangkan ke Tiongkok. Tanduk badak juga turut diperdagangkan.
 
Kepulauan Indonesia dipisahkan [[Garis Wallace]]. Garis ini berada di sepanjang sebuah perbatasan lempeng tektonik, dan memisahkan spesies Asia (Barat) dari spesies Australasia (Timur). Pulau-pulau antara Jawa/Kalimantan dan Papua yang membentuk kawasan campuran di mana kedua spesies ada dinamakan ''Wallacea''.
 
Perairan dangkal di batu-batu karang (''coral reef''?) di Asia Tenggara mempunyai tingkat [[biodiversitas]] tertinggi untuk ekosistem laut di dunia, di mana ikan-ikan dan moluska banyak dijumpai. [[Ikan hiu paus]] (''rhincodon typus'') juga hidup di [[Laut China Selatan]].
 
Pepohonan dan tanaman lainnya di kawasan ini adalah tumbuhan tropis; di beberapa negara di mana terdapat gunung-gunung yang cukup tinggi, tanaman bersuhu menengah dapat ditemukan. Wilayah-wilayah hutan hujan (''rainforest'') ini saat ini banyak mengalami penebangan, khususnya di Kalimantan.
 
Meskipun Asia Tenggara kaya akan flora dan fauna, kawasan ini menghadapi [[penebangan hutan]] yang berat, sehingga mengakibatkan hilangnya habitat berbagai [[spesies terancam]] seperti orangutan dan [[Macan Sumatra]]. Pada saat yang sama, [[kabut asap]] juga merupakan peristiwa yang lazim. Kabut asap terburuk yang pernah terjadi berlangsung pada tahun [[1998]] di mana beberapa negara diselimuti kabut yang tebal. Menghadapi masalah ini, beberapa negara di Asia Tenggara menandatangani Persetujuan ASEAN mengenai Polusi Kabut Asap Transperbatasan]] (''ASEAN Agreement on Transboundary Haze Pollution'') untuk melawan polusi yang diakibatkan kabut asap.
 
==Referensi==