Widodo Dwi Purwanto: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k minor cosmetic change
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 33:
'''[[Kolonel]] ([[Korps Marinir|Mar]]) Widodo Dwi Purwanto''' adalah seorang perwira tinggi [[TNI Angkatan Laut]] lulusan [[Akademi Angkatan Laut]] angkatan-33 tahun 1988. Berkat darma baktinya kepada bangsa dan negara, suami dari dr. Sri Widayati Avianti dan ayah dari Irfan Bayu Widodo ini telah mengantongi sejumlah tanda jasa, antara lain: Satya Lencana Kesetiaan VIII, XVI, dan XXIV, Satya Lencana GOM VII, Satya Lencana Dharma Nusa, dan Satya Lencana Kebaktian Sosial.
 
Dan pada tanggal [[27 Juni]] [[2014]] Widodo Dwi Purwanto dilantik [[Kasal]] menjadi [[Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut|Komandan Detasemen Markas, Markas Besar TNI Angkatan Laut]] menggantikan pejabat lama [[Rudy Andi Hamzah|Kolonel Marinir Rudy Andi Hamzah]] telah menerima tugas dan jabatan baru sebagai [[Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut V|Komandan Pangkalan Utama Angkatan Laut V/Surabaya]] sejak [[12 Juni]] [[2014]].<ref>[http://www.lawunews.com/2014/06/dua-tongkat-komando-warnai-sertijab.html "Dua Tongkat Komando Warnai Sertijab"] ''Website Lawu News.com''</ref>
== Karier militer ==
 
* Danton 3 Kie E Yonif-3 Brigif
* Danton 2 Kie A Yon Taifib Menbanpur
* Wadan Tim Pur B Tim Nik Denjaka
* Pasops Denjaka
* Wadan Batalyon Infanteri 4
* Komandan Batalyon Ipam 1 Pasmar 1
* Komandan Denjaka (2008-2009)<ref>[http://www.polarhome.com/pipermail/marinir/2008-April/001441.html "MAYOR MAR WIDODO JABAT DANDENJAKA"]</ref>