Distrik Bobonaro: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di masa + pada masa , -Di masa +Pada masa ) |
Rachmat-bot (bicara | kontrib) k →top: tidy up |
||
Baris 62:
[[Berkas:Sucos Bobonaro.png|left|200px]]
[[Berkas:Bobonaro cities rivers.png|left|200px]]
'''Bobonaro''' ([[bahasa Portugis]]: Distrito Bobonaro) adalah salah satu dari 13 [[Distrik di Timor Leste|distrik]] administratif di lingkungan [[Republik Demokratis Timor-Leste]] yang biasa disebut sebagai Timor Leste. Ini adalah distrik paling barat kedua di paruhan timur pulau ini. Penduduknya berjumlah 82.385 orang (Sensus 2004) dan luas wilayahnya 1.368
[[Laut Sabu]] terletak di utara Bobonaro. Distrik ini berbatasan dengan distrik [[Liquiçá (distrik)|Liquiçá]] di timur lautnya, [[Ermera]] di sebelah timur, [[Ainaro (distrik)|Ainaro]] di sebelah tenggara, dan [[Cova-Lima]] di selatannya. Di sebelah barat terdapat provinsi [[Nusa Tenggara Timur]] di bawah [[Indonesia]].
Ibu kota Bobonaro adalah kota terbesar keempat di Timor Leste, [[Maliana]]. Sejak [[2004]] penduduknya berjumlah 13.200 orang. Kota ini terletak pada 9.00° Lintang Selatan dan 125.22° Bujur Timur, 149
Distrik ini merupakan tempat tujuan populer di Timor Leste, karena gunung-gunung dan sumber air panasnya, namun mengalami banyak sekali kekerasan dalam [[Sejarah Timor Leste|perang demi kemerdekaan]]. [[Balibó]], yang terletak sekitar 16 kilometer dari perbatasan Indonesia, diperkirakan oleh '''Human Rights Watch''' telah hancur 70% karena kekerasan kaum milisi sebelum referendum untuk kemerdekaan Timor Leste. Juga di sini terjadi pembunuhan terhadap lima orang wartawan yang berbasis di Australia ([[Balibo Lima]]) oleh pasukan-pasukan Indonesia pada 16 Oktober 1975 ketika Indonesia menyerbut masuk ke wilayah yang saat itu dikenal sebagai [[Timor Portugis]]
Selain bahasa resmi [[Bahasa Tetum]] dan [[Bahasa Portugis]] sebagian besar penduduk Bobonaro bisa berbicara dalam [[bahasa Melayu-Polinesia]], yaitu [[Bunak]] dan [[Kemak]], yang ditetapkan sebagai "bahasa-bahasa nasional" oleh konstitusi.
{{Timor Leste}}
{{negara-geo-stub|Timor Leste}}▼
[[Kategori:Distrik di Timor Leste]]
[[Kategori:Kota di Timor Leste]]
▲{{negara-geo-stub|Timor Leste}}
|