Pisau dapur: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k →‎top: minor cosmetic change
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k →‎top: minor cosmetic change
Baris 4:
 
Pisau dapur dapat dibagi sesuai dengan jenis bahan makanan yang akan diproses, misalnya pisau daging, [[pisau keju]], dan pisau roti. Pisau roti dibuat bergerigi agar tidak menghancurkan [[roti]] pada saat dipotong,<ref name="gizmodo1">{{cite news
|last =Nosowitz
|first =Dan
|title =You’re Doing It Wrong: How to Properly Buy, Maintain and Use a Knife
|publisher =Gizmodo
|date =31 Agustus 2009
|url =http://gizmodo.com/5348996/youre-doing-it-wrong-how-to-properly-buy-maintain-and-use-a-knife
|accessdate = }}</ref> dan pisau keju dibuat agar bisa memotong [[keju]] yang lengket.<ref name="askmen1">{{cite news
|last =
|first =
|title =Man's Complete Knife Guide
|publisher =Ask Men
|date =
|url =http://www.askmen.com/fine_living/wine_dine_archive_200/222_wine_dine.html
|accessdate = }}</ref> Pisau dapur juga dapat dibagi berdasarkan jenis kegiatan yang dilakukan, misalnya [[pisau tulang]] digunakan untuk memisahkan daging dari tulang, dan pisau ukir digunakan untuk hal yang butuh ketelitian seperti mengupas.<ref name="askmen1"/>
 
==Referensi==