Rumput merakan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 28:
== Agihan dan habitat ==
[[Berkas:Themed argue 140612-1695 tdp.JPG|thumb|left|180px|Perawakan]]
Rumput merakan tercatat menyebar di [[Asia]] [[tropis]]: [[India]], [[IndocinaIndochina]], [[Malesia]], dan [[Papuasia]]. Ke utara didapati di [[CinaTiongkok]] yang beriklim [[ugahari]]. Ke timur, hingga [[Australia]], dan [[Pasifik]] barat daya. Serta di wilayah [[Karibia]] di [[Amerika Tengah]].<ref name="KEW"/> Di [[Nusantara]], rumput ini ditemukan di [[Sumatera]], [[Bangka]], [[Jawa]], [[Madura]], [[Nusa Tenggara]], [[Sulawesi]], [[Ambon]], dan [[Ternate]]<ref name=heyne200/>.
 
Memerakan biasa tumbuh berkelompok pada hutan-hutan [[sabana]], [[hutan jati]] yang muda, dan hutan-hutan sekunder; juga di padang [[alang-alang]]<ref name=lipi/>. Rumput ini menyukai tempat-tempat yang terbuka, banyak disinari matahari, dan kering; di sepanjang jalan dan tanggul, serta di padang penggembalaan<ref name=heyne200/>. Tumbuh di atas berbagai jenis [[tanah]], baik tanah yang gembur maupun yang berat dan padat seperti [[tanah liat]] dan [[karst|tanah kapur]]; hingga ketinggian 1.200 m dpl<ref name=lipi/>.