Zurmang Gharwang: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k →top: ejaan, replaced: dari pada → daripada |
Rachmat-bot (bicara | kontrib) k tidy up, replaced: dimana → di mana |
||
Baris 10:
=== Zurmang Gharwang Rinpoche I ===
[[Zurmang]] Gharwang Rinpoche I lahir dengan nama '''Trung Mase''' pada abad ke14, yaitu pada era Gyalwa Karmapa V, Deshing Shegpa. Ia adalah putra dari seorang terpelajar dari keluarga Mase yang terkenal di Minyak, Khan sebelah Timur. Banyak tanda-tanda menakjubkan yang mengiringi kelahirannya, yaitu didaerah ini terang sekali, dipenuhi sinar dari langit. Langit juga dipenuhi oleh pelangi dan udara penuh dengan wewangian. Bahkan pada usia yang sangat muda, Trung Mase sudah dapat memperlihatkan sifat yang penuh kebijaksanaan spiritual. Pada masa itupun, ia sudah mengalami berbagai pertimbangan duniawi yang berhubungan dengan jalan spiritual. Gyalwa Karmapa V mengenali bahwa Trung Mase yang masih sangat muda ini adalah perwujudan dari Yang Agung '''Tilopa''', dan dia menyatakan bahwa Trung Mase telah ditakdirkan menjadi pembawa Garis Keturunan Agung Zurmang Kagyud dan akan menjadi penyebar Dharma yang berhasil. Trung Mase memiliki murid yang bernama Chogyam Trungpa, yang pada reinkarnasi ke 11 nya menjadi seorang penyebar Dhamma yang berhasil di negara barat. Chogyam Trungpa Rinpoche XI adalah salah satu murid utama dari Zurmang Gharwang Rinpoche XI (reinkarnasi dari TrungMase yang ke 11). Pada usia 43 tahun, ketika dia hampir tiba pada akhir kegiatannya, Dubchen Mase (Trung Mase) menyatakan bahwa dia akan mencapai penerangan di Tanah Suci Bon Nyen Dang,
=== Zurmang Gharwang Rinpoche II ===
|