Kereta api Rangkas Jaya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fged10 (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan aplikasi seluler
Fged10 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan aplikasi seluler
Baris 44:
KA Rangkas Jaya menggunakan sistem tempat duduk 100%, di mana tiket hanya dijual sejumlah tempat duduk yang tersedia. Formasi KA Rangkas Jaya pada umumnya adalah sebuah lokomotif, tujuh hingga delapan gerbong ekonomi AC, satu gerbong makan pembangkit, serta satu gerbong bagasi.
 
Karena merupakan kereta ekspres, maka pemberhentian kereta ini hanya sedikit. Pada awalnya, kereta ini berhenti di stasiun Kebayoran, Serpong, Parungpanjang, dan Tigaraksa selain stasiun Tanah Abang dan Rangkasbitung, namun sejak kereta ini menjadi kelas ekonomi AC, maka kereta ini hanya berhenti di Tigaraksa sepanjang perjalanan. Mulai 1 April 2016, karena kereta ini telah disubsidi kembali, dan untuk meningkatkan okupansi, maka Rangkas Jaya kembali berhenti di Kebayoran, Serpong, dan Parungpanjang.
 
== Harga ==