Konjungsi (linguistik): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
AYST201 (bicara | kontrib)
fix
Baris 1:
'''Konjungsi''' atau '''kata sambung''' adalah [[kata]] untuk menghubungkan kata-kata, ungkapan-ungkapan, atau [[kalimat]]-kalimat dan sebagainya, dan tidak untuk tujuan atau maksud lain.
 
Konjungsi tidak dihubungkan dengan objek, konjungsi tidak menerangkan kata, konjungsi hanya menghubungkan kata-kata atau kalimat-kalimat dan sebagainya. Oleh karena itu kata yang sama dapat merupakan preposisi dalam bagian yang satu, ''adverb'' dalam bagian yang lain, atau konjungsi dalam bagian yang lain pula.
 
== Fungsi ==