Anton Rop: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k cosmetic changes, replaced: nasehat → nasihat
Baris 19:
'''Anton Rop''' (lahir 27 Desember 1960) adalah politikus [[Slovenia]]. Saat ini, ia menjadi anggota [[Majelis Nasional Slovenia]]. Dia adalah [[Perdana Menteri Slovenia|Perdana Menteri Slovenia ke-4]] Slovenia selama periode 2002-2004. Sampai tahun 2005, ia menjadi presiden [[Demokrasi Liberal Slovenia|Partai Liberal Demokrat]] (Liberalna Demokracija Slovenije - LDS), pengganti secara hukum dari Asosiasi Pemuda Sosialis Slovenia. Pada 20 Maret 2007, ia meninggalkan partai dan bergabung dengan [[Sosial Demokrat (Slovenia)|Sosial Demokrat]].
 
Rop lahir di [[Ljubljana]] dan lulus dari Fakultas Ekonomi di Ljubljana pada tahun 1984. Pada tahun 1991, ia diberikan [[gelar master]] bidang [[ekonomi]] dengan tesisnya tentang pengeluaran pemerintah dan [[pertumbuhan ekonomi]]. Selama periode 1985-1992, ia menjadi Asisten [[Dewan Direksi|Direktur]] Institut Analisis Makroekonomi dan Pengembangan Slovenia. Ia juga memimpin [[kelompok kerja]] untuk sejumlah proyek informatika fiskal dan [[investasi]] [[ekonomi]] [[infrastruktur]] serta menangani masalah-masalah perkembangan Slovenia. Dia telah menulis berbagai artikel tentang [[investasi]], [[pasar]], dan topik perumahan. Dalam kapasitasnya sebagai asisten direktur Institut dan PenasehatPenasihat pemerintah, ia mulai bekerja di bidang [[privatisasi]] dan [[undang-undang]] [[wikt:draft|drafting]] pada awal 1992.
 
Pada tahun 1993, ia diangkat sebagai Sekretaris Negara di Kementerian Hubungan Ekonomi dan Pembangunan yang berurusan dengan privatisasi dan pembangunan daerah. Dia menangani solusi-solusi sistem dalam transformasi kepemilikan dan proses privatisasi di Slovenia. Selama periode 1996-2000, ia menjabat Menteri Urusan Tenaga Kerja, Keluarga dan Sosial.
Baris 61:
}}
{{DEFAULTSORT:Rop, Anton}}
 
[[Kategori:Kelahiran 1960]]
[[Kategori:Orang hidup]]