Daftar papabili dalam konklaf kepausan 2013: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Irfn14 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan aplikasi seluler
Irfn14 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan aplikasi seluler
Baris 1:
"[[Papabili]]" adalah istilah yang digunakan oleh media berita dan masyarakat, untuk para [[kardinal]] yang dianggap berpeluang besar untuk terpilih sebagai [[Pauspaus (Gereja katolik Romaroma)|Paus]] baru dalam rapat kolegium tertutup para kardinal([[konklaf]]). Konklaf terakhir diadakan untuk memilih paus baru menggantikan [[Paus Benediktus XVI]], yang mengundurkan diri pada tanggal 28 Februari 2013.
 
Dalam beberapa tahun terakhir beberapa paus telah terpilih yang sebelumnya tidak dianggap sebagai seorang papabili sebelum konklaf, termasuk [[Yohanes XXIII]], [[Yohanes Paulus I]], dan [[Yohanes Paulus II]]. Ada pepatah sinis di kalangan Vatikanologis: "Dia yang memasuki konklaf sebagai Paus, kemudian keluar sebagai kardinal."<ref name="Jr.Brighenti2011">{{cite book|last1=Jr.|first1=Rev. John Trigilio|last2=Brighenti|first2=Rev. Kenneth|title=Catholicism For Dummies|url=http://books.google.com/books?id=-VM-EXgGw_cC&pg=PT39|accessdate=21 February 2013|date=2011-03-10|publisher=John Wiley & Sons|isbn=9781118053782|pages=39–}}</ref>