Jembatan Selat Bali: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan kesalahan ketik Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler |
|||
Baris 3:
[[Berkas:bali_bridge.jpg|thumb|550x450|right|Rencana bentuk Jembatan Selat Bali]]
[[Berkas:2bali_bridge.jpg|thumb|921x421|right|Jembatan yang rencananya di bangun di [[Indonesia]] termasuk Jembatan Selat Sunda]]
== Kontroversi ==
Ketua [[PHDI]] Kabupaten Jembrana, [[I Komang Arsana]] menolak pembangunan jembatan Selat Bali. Menurutnya, dilihat dari sejarah Pulau Bali, yang mana dalam mitologi Dang Hyang Sidimantra sengaja memutus Pulau Bali dengan Pulau Jawa. Dari mitologi Hindu yang telah masuk dalam sejarah Bali itu, menurutnya secara sekala dan niskala, Bali dengan Jawa sejak awal memang sudah dibuat sedemikian rupa, harus dibatasi laut yang merupakan salah satu filter sehingga hal-hal negatif dan pengaruh buruk dari luar Bali dan segala sesuatu dari luar Bali menjadi lebih mudah diawasi.<ref>http://www.merdeka.com/peristiwa/ide-bupati-banyuwangi-bangun-jembatan-jawa-bali-ditolak-tokoh-agama.html</ref>
== Lihat pula ==
|