Mikhail Suslov: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 66:
Suslov lahir di [[Shakhovskoye, Oblast Ulyanovsk|Shakhovskoye]], sebuah kawasan perdesaan di [[Distrik Pavlovsky, Oblast Ulyanovsk|Distrik Pavlovsky]], [[Oblast Ulyanovsk]], [[Kekaisaran Rusia]], pada tahun [[1902]]. Ia mulai bekerja di organisasi [[Komsomol]] cabang [[Saratov]] tahun [[1918]] hingga akhirnya menjadi anggota Komite Pengentasan Kemiskinan. Berselang tiga tahun kemudian, ia masuk [[Partai Komunis Uni Soviet|Partai Komunis Rusia (Bolshevik)]]. Setelah lulus dari ''[[rabfak]]'', ia belajar ilmu ekonomi di [[Universitas Ilmu Ekonomi Rusia Plekhanov]] mulai [[1924]] hingga lulus tahun [[1928]]. Selanjutnya, pada musim panas 1928, ia menerima beasiswa penelitian dalam ilmu ekonomi di [[Institut Profesor Merah]] serta mengajar di [[Universitas Negeri Moskwa]] dan Akademi Industri.<ref name="reallyshortbio" />{{sfn|Law|1975|p=224}}
 
Pada tahun [[1931]], ia berhenti mengajar karena ingin fokus terjun di dunia politik. Ia menjadi pengawas di [[Komisi Pengawasan Pusat Partai Komunis Uni Soviet|Komisi Pengawasan Pusat]] Partai Komunis dan [[Komisariat Rakyat]] [[Inspektorat Buruh dan Tani]] dengan tugas memberi putusan terhadap "perkara pribadi", pelanggaran disiplin, dan banding atas pemecatan dari keanggotaan partai.<ref name="reallyshortbio"/> Pada tahun [[1933]] dan [[1934]], ia memimpin komisi yang bertanggung jawab atas pembersihan massal anggota partai di [[Ural]] dan [[Chernigov]] atasdengan perintahorganisator [[Lazar Kaganovich]] yang kala itu menjabat sebagai Ketua Komisi Pengawasan Pusat. Penulis [[Yuri Druzhnikov]] berpendapat bahwa Suslov ikut serta merencanakan beberapa [[pengadilan terbuka]],<ref>{{Cite book|last=Druzhnikov|first=Yuri|authorlink=Yuri Druzhnikov|year=1997|title=Informer 001: The Myth of Pavlik Morozov|publisher=[[Transaction Publishers]] |isbn=978-1-56000-283-3| page = 62}}</ref> dan pemecatan para anggota partai yang dianggap melenceng dari [[garis partai]], maksudnya para pengikut [[Trotskyisme|Trotsky]], [[Grigoriy Zinoviev|Zinoviev]], dan penyimpang sayap kiri lainnya.<ref name="reallyshortbio"/> Atas perintah [[Stalin]], ia juga melakukan [[Pembersihan Besar-Besaran|pembersihan massal]] di [[Rostov]] pada tahun [[1938]].{{sfn|Montefiore|2005|p=642n}} Setahun kemudian, ia diangkat sebagai Sekretaris Pertama Partai Komunis [[Krai Stavropol]].{{sfn|Law|1975|p=224}}
 
==Penghargaan==