Bias Sinar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
bias sinar
bias sinar
Baris 6:
| Genre = [[Rock]]
| Label = [[Harpa Records]]
| Misc = {{Extra album cover 2
| Upper caption = Cover Alternatif
| Type = studio
| Cover = HCI-144.jpg
| Lower caption = cover album Bias Sinar
}}
}}
 
'''Bias Sinar''' adalah album yang direkam pada Desember tahun 1989 dirilis ulang pada tahun [[1990]]. Pada album ini, [[Nicky Astria]] dibantu oleh beberapa musisi kenamaan, seperti [[Youngky Soewarno]] dan [[Eet Syahrani]].
 
Meskipun bukan proyek solo, tapi album ini memajang nama dan foto Nicky sebagai nilai jual utama, dan inilah momen pertama Nicky merilis lagu andalan tanpa campurtangan [[Ian Antono]]. Youngky Soewarno yang kebagian ‘menggarap’ Nicky bersama Eet Syahrani. Lagu ini ternyata mendapat sambutan bagus, dan bahkan lewat lagu ini Nicky berhasil menjadi penyanyi terbaik dalam ajang BASF AWARDS tahun 1990.