Museum Rumah Budaya Tembi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan aplikasi seluler |
|||
Baris 9:
==Agenda==
Setiap bulannya digelar kegiatan rutin berupa pertunjukan tarian nasional dari berbagai daerah di [[Indonesia]], pertunjukan wayang dengan dalang lokal daearah [[Bantul]], pameran senirupa, musik, [[Sastra Bulan Purnama | pertunjukan seni baca puisi]], workshop, diskusi, dan seminar. Tembi juga memperkenalkan budaya [[Jawa]] kepada pengunjung dengan menyelenggarakan kegiatan tradisional seperti membajak sawah dengan sapi, membatik, berlatih gamelan, permainan anak-anak, dan lain-
Museum Rumah Budaya Tembi tidak dibiayai oleh lembaga mana pun. Semua kegiatannya bersifat nirlaba. Untuk memenuhi kebutuhan pengeluaran, pengelola mendapatkan sumber dana dari para kolektor yang menitipkan karya mereka, pendapatan dari rumah makan, persewaan rumah singgah, ruang pertemuan, galeri, dan pendopo.{{fact}}
|