Ray-Ban: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika |
|||
Baris 21:
'''Ray-Ban''' adalah [[perusahaan]] pembuat [[kacamata]], yang didirikan pada tahun 1937 oleh perusahaan [[Bausch & Lomb]], untuk memproduksi [[kacamata hitam]] untuk [[Angkatan Udara Amerika Serikat]].<ref>[http://www.historyofbranding.com/rayban.html History of Ray-Ban] History of Branding. 2007.</ref> Pada tahun 1999, Bausch & Lomb menjual merek Ray-Ban kepada Grup [[Luxottica]] [[Italia]] seharga 1,2 miliar dollar.
Kacamata hitam Ray-Ban yang banyak dikenal adalah [[Ray-Ban Aviator]] yang mulai terkenal ketika dipakai Jenderal [[Douglas MacArthur]] saat mendarat di [[Filipina]] pada [[Perang Dunia II]],<ref>[http://dellamoda.it/fashion_dictionary/r/rayban.php Fashion Dictionary Ray-Ban]</ref> serta [[Ray-Ban Wayfarer]] yang menjadi ikon [[mode]] abad ke-20.<ref name=age>Derrick, Gabrielle.
== Referensi ==
|